Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

UKM di Indonesia Bisa Dapat Program Dana Bantuan dari Facebook, Ini Syaratnya

UKM di Indonesia Bisa Dapat Program Dana Bantuan dari Facebook, Ini Syaratnya Facebook. © Ideasevolved.com

Merdeka.com - Facebook kembali membuka pendaftaran untuk Program Dana Bantuan UKM untuk seluruh wilayah di Indonesia. Adapun pendaftaran sudah bisa dilakukan mulai Kamis kemarin sampai dengan 2 November 2020 mendatang.

"Program dana bantuan UKM ini tersedia untuk pelaku UKM yang memenuhi syarat dan terdaftar di Indonesia," tulis keterangan siaran pers Facebook, Jumat (23/10).

Facebook akan memberikan bantuan kepada maksimum 30.000 bisnis kecil yang memenuhi syarat di lebih dari 30 negara. Agar bisa mengajukan permohonan, bisnis Anda harus:

Orang lain juga bertanya?

1. Memiliki 2 sampai 50 karyawan2. Telah beroperasi selama lebih dari satu tahun3. Terdampak covid-194. Berlokasi di sekitar wilayah operasional Facebook

Untuk mengetahui lebih lanjut apakah UKM Anda memenuhi syarat pendaftaran dan informasi tentang pendaftaran program dana bantuan, dapat mengunjungi: https://www.facebook.com/business/boost/grants

Facebook bermitra dengan Deloitte Consulting dan Goodera untuk meninjau pendaftar yang masuk, menyeleksi UKM, dan mendistribusikan dana bantuan kepada UKM terpilih.

Sebelumnya Facebook telah menyalurkan bantuan program Rp12,5 miliar kepada UMKM. Program pendaftaran ini dibuka dari tanggal 6 Oktober hingga 13 Oktober 2020 yang lalu.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Program Pengusaha Muda BRILiaN Kembali Digelar, 2.196 UMKM Telah Mendaftar
Program Pengusaha Muda BRILiaN Kembali Digelar, 2.196 UMKM Telah Mendaftar

PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk kembali menggelar Program Pengusaha Muda Brilian (PMB).

Baca Selengkapnya
Kapan Pendaftaran LPDP 2025 Dibuka? Ini Jadwal dan Persyaratannya
Kapan Pendaftaran LPDP 2025 Dibuka? Ini Jadwal dan Persyaratannya

Pendaftaran LPDP 2025 akan segera dimulai. Silakan periksa syarat, jadwal, dan prosedur pendaftarannya secara lengkap.

Baca Selengkapnya
Berkolaborasi dengan Tokopedia, TikTok Shop Janji Dukung Pelaku UMKM Indonesia
Berkolaborasi dengan Tokopedia, TikTok Shop Janji Dukung Pelaku UMKM Indonesia

TikTok, Tokopedia, dan Grup GoTo berkomitmen memberikan manfaat lebih luas bagi para pelaku UMKM di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Pemkot Madiun Beri Beasiswa Kuliah untuk 250 Mahasiswa Kurang Mampu, Ini Syaratnya
Pemkot Madiun Beri Beasiswa Kuliah untuk 250 Mahasiswa Kurang Mampu, Ini Syaratnya

Pemkot Madiun siapkan beasiswa untuk ratusan mahasiswa. Segera daftar!

Baca Selengkapnya
TikTok Kirimi Surat ke Seller Usai Gandeng Tokopedia, TikTok Shop Buka Lagi?
TikTok Kirimi Surat ke Seller Usai Gandeng Tokopedia, TikTok Shop Buka Lagi?

TikTok telah menggandeng Tokopedia untuk mengembangkan bisnis e-commerce.

Baca Selengkapnya
Siasat Jitu UMKM Gaet Pelanggan Baru
Siasat Jitu UMKM Gaet Pelanggan Baru

Sebanyak 22 juta UMKM telah onboarding masuk ke ekosistem digital.

Baca Selengkapnya
PPDB Jakarta 2024 Dibuka, Berikut Jadwal, Link Pendaftaran dan Kuotanya
PPDB Jakarta 2024 Dibuka, Berikut Jadwal, Link Pendaftaran dan Kuotanya

Pendaftaran dimulai dengan pembuatan akun oleh calon peserta didik.

Baca Selengkapnya
Membedah KJMU, Program Pemprov DKI yang Bikin Was-Was Mahasiswa
Membedah KJMU, Program Pemprov DKI yang Bikin Was-Was Mahasiswa

Pemprov DKI Jakarta diisukan mencoret sejumlah nama mahasiswa dari keluarga miskin sebagai peserta Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU).

Baca Selengkapnya
Ketahui Kapan Pembukaan Pendaftaran Beasiswa LPDP 2025 dan Persyaratan yang Dibutuhkan
Ketahui Kapan Pembukaan Pendaftaran Beasiswa LPDP 2025 dan Persyaratan yang Dibutuhkan

Pendaftaran LPDP 2025 merupakan program yang sangat ditunggu-tunggu di tahun baru ini. Berikut adalah perkiraan jadwal pendaftaran dan syarat yang diperlukan.

Baca Selengkapnya
Bank Indonesia Buka Lowongan Kerja PCPM, Perhatikan Syarat Usia Sebelum Melamar
Bank Indonesia Buka Lowongan Kerja PCPM, Perhatikan Syarat Usia Sebelum Melamar

Bank Indonesia buka lowongan kerja. Perhatikan jurusan yang dicari bank sentral.

Baca Selengkapnya
TikTok Investasi Rp23,4 Triliun ke Tokopedia, Ini Kata Menteri Bahlil
TikTok Investasi Rp23,4 Triliun ke Tokopedia, Ini Kata Menteri Bahlil

TikTok akan memulai uji coba di platform Tokopedia melalui kampanye Beli Lokal.

Baca Selengkapnya
BRI Kembali Gelar Program Pengusaha Muda BRILiaN 2024
BRI Kembali Gelar Program Pengusaha Muda BRILiaN 2024

Salah satu program pemberdayaan BRI untuk pengusaha muda adalah Program Pengusaha Muda Brilian (PMB) yang hadir kembali.

Baca Selengkapnya