Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wika Beton siapkan Rp 628 miliar buat belanja modal tahun ini

Wika Beton siapkan Rp 628 miliar buat belanja modal tahun ini Pembangunan apartemen. ©2013 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Anak usaha PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (WIKA) yakni PT Wijaya Karya Beton (Wika Beton) mengalokasikan sebesar Rp 628 miliar untuk belanja modal (capex) tahun ini. Dana ini akan digunakan untuk pengembangan produk baru, diversifikasi lini bisnis, peningkatan kapasitas produksi dan sarana pendukung lain, serta ekspansi daerah operasi dan pemasaran.

Sekretaris Perusahaan Wika Beton Puji Haryadi menjamin, perusahaannya akan terus meningkatkan kualitas produk dan inovasi untuk pengembangan sektor konstruksi di dalam negeri. Wika Beton berambisi menjadi produsen pertama yang memproduksi PC Piles Cylinder dengan diameter hingga 2.000 mm dengan panjang 60 meter.

"Tahun ini akan siap produksi," ujarnya saat acara "Media Luncheon Wika Beton" di Restoran Bebek Bengil, Jakarta, Selasa (21/1).

Rencana lainnya, perusahaan akan melepas saham perdana atau initial public offering (IPO). Namun realisasi aksi ini belum dapat disampaikan. Dikatakannya, setidaknya ada tiga konsorsium sekuritas yang mengajukan diri (beauty contest) antara lain pertama, PT CIMB Securities dan PT BNI Securities. Kedua, PT Kim Eng Securities, PT BCA Sekuritas, PT Indo Premier Securities, dan PT Trimegah Sekuritas Tbk. Konsorsium terakhir, trio sekuritas pelat merah, yakni PT Mandiri Sekuritas, PT Danareksa Sekuritas, dan PT Bahana Securities.

Perseroan berencana melepas sekitar 27,5 persen dalam rencana pelepasan saham perdana dengan target meraup dana segar sekitar Rp 1,4 triliun hingga Rp1,5 triliun.

Wika Beton menargetkan aksi korporasi itu akan menggunakan laporan keuangan September 2013 sehingga diharapkan dapat terealisasi pada Maret 2014. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Salurkan Pembiayaan Rp5,8 Trliun, WOM Finance Raup Untung Rp236 Miliar Sepanjang 2023
Salurkan Pembiayaan Rp5,8 Trliun, WOM Finance Raup Untung Rp236 Miliar Sepanjang 2023

Penyaluran pembiayaan juga mengalami kenaikan sebesar 27,75 persen dibandingkan tahun sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kasih Dana Fantastis untuk PT Wijaya Karya
Jokowi Kasih Dana Fantastis untuk PT Wijaya Karya

Penambahan pernyataan modal ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas usaha

Baca Selengkapnya
Selamatkan Waskita, Pemerintah Bakal Suntik Dana Rp12,5 Triliun
Selamatkan Waskita, Pemerintah Bakal Suntik Dana Rp12,5 Triliun

Jumlah tersebut lebih besar dari usulan awal Kementerian BUMN, senilai Rp10 T.

Baca Selengkapnya
PMN Waskita Karya Rp2,5 Triliun Bakal Dialihkan ke Proyek Tol Trans Sumatera
PMN Waskita Karya Rp2,5 Triliun Bakal Dialihkan ke Proyek Tol Trans Sumatera

Pengalihan PMN ini dilakukan dalam proses restrukturisasi keuangan Waskita.

Baca Selengkapnya
Ada 123 Emiten Antre Melantai di BEI, Siap Serok Dana Rp59,68 Triliun
Ada 123 Emiten Antre Melantai di BEI, Siap Serok Dana Rp59,68 Triliun

Inarno bilang pasar saham domestik sampai dengan 28 Maret 2024 melanjutkan trend penguatan.

Baca Selengkapnya
Waskita Karya Kerjakan 90 Proyek Senilai Rp52,7 Triliun, Ada Proyek IKN Nusantara
Waskita Karya Kerjakan 90 Proyek Senilai Rp52,7 Triliun, Ada Proyek IKN Nusantara

Perusahaan telah membukukan Nilai Kontrak Baru (NKB) sampai dengan bulan November sebesar Rp14,4 triliun.

Baca Selengkapnya
Investor Siap-Siap Tampung, Bank Syariah Indonesia Bagi-Bagi Dividen Rp855 Miliar
Investor Siap-Siap Tampung, Bank Syariah Indonesia Bagi-Bagi Dividen Rp855 Miliar

Sepanjang tahun 2023, BSI membukukan laba bersih senilai Rp5,70 triliun atau tumbuh 33,88 persen year on year (yoy) dibandingkan tahun sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Realisasi Investasi Tembus Rp678,7 Triliun, Mayoritas Tersebar ke Luar Pulau Jawa
Realisasi Investasi Tembus Rp678,7 Triliun, Mayoritas Tersebar ke Luar Pulau Jawa

Realisasi investasi semester I-2023 telah mencapai 48,5 persen dari target sebesar Rp1.400 triliun.

Baca Selengkapnya
LPCK Catat Pendapatan Semester I 2023 Rp 578 Miliar, Pra Penjualan Rp 628 Miliar
LPCK Catat Pendapatan Semester I 2023 Rp 578 Miliar, Pra Penjualan Rp 628 Miliar

PT Lippo Cikarang Tbk (LPCK) mencatat pra penjualan sebesar Rp628 miliar pada semester I 2023.

Baca Selengkapnya
Cinema XXI Siap IPO, Harga Saham Capai Rp288 per Lembar
Cinema XXI Siap IPO, Harga Saham Capai Rp288 per Lembar

Cinema XXI akan menawarkan sebanyak-banyaknya 8,33 miliar saham baru, dengan harga penawaran saham berkisar Rp270-Rp288 per saham.

Baca Selengkapnya
Usaha Pertambangan Menggeliat Usai Pandemi, Bisnis Alat Berat Tumbuh 40 Persen
Usaha Pertambangan Menggeliat Usai Pandemi, Bisnis Alat Berat Tumbuh 40 Persen

Geliat perbaikan ekonomi pasca pandemi khususnya di sektor usaha pertambangan, konstruksi dan perkebunan sangat positif hingga semester pertama 2023.

Baca Selengkapnya
Akuisisi Blok Masela, Pertamina Bakal Bayar Rp9,7 Triliun
Akuisisi Blok Masela, Pertamina Bakal Bayar Rp9,7 Triliun

Dalam hal ini, Pertamina melalui PT Pertamina Hulu Energi (PHE) mendapat porsi 20 persen. Sementara Petronas Masela Sdn Bhd sebesar 15 persen.

Baca Selengkapnya