Cantik Banget, Berikut Ini 8 Potret Sorn eks CLC Jadi Bridesmaid Beby Tsabina
Sorn eks CLC curi perhatian netizen saat terlihat menjadi salah satu bridesmaid di pernikahan Beby Tsabina. Simak potret cantiknya berikut ini!
Sorn dan Beby Tsabina dikenal sebagai artis yang memiliki banyak teman. Siapa yang mengira, meskipun berasal dari negara yang berbeda, keduanya ternyata cukup dekat.
-
Siapa suami Beby Tsabina? Potret Tampan dan Berkarismanya Rizki Natakusumah, Suami Beby Tsabina Saat Bekerja di DPR
-
Kapan Beby Tsabina bertunangan? Bertunangan di Usia 21 Tahun Beby Tsabina bertunangan pada usia 21 tahun.
-
Siapa yang melamar Beby Tsabina? Pada hari Minggu (21/4/2024) lalu, Rizki membawa anggota keluarganya untuk melamar sang pujaan hati, Beby Tsabina.
-
Siapa yang bertunangan dengan Beby Tsabina? Inilah gambar-gambar Beby Tsabina yang membagikan foto dari hari kebahagiaannya saat bertunangan dengan kekasihnya yang tercinta, yaitu Rizki.
-
Bagaimana Beby Tsabina terlihat anggun? Beby Tsabina terlihat anggun dengan rambutnya yang diurai.
-
Apa yang dilakukan Beby Tsabina saat acara siraman? Beby Tsabina akan segera menikah dengan Rizki. Dia tampil menawan saat prosesi siraman di kediamannya. - Ibunya mulai menyiramkan air ke badan putrinya. Pasti ada perasaan campur aduk dari orangtua karena putrinya akan segera menjadi seorang istri.
Cantik Banget, Berikut Ini 8 Potret Sorn eks CLC Jadi Bridesmaid Beby Tsabina
Sorn, mantan anggota CLC, diketahui memiliki banyak teman di kalangan artis Indonesia, salah satunya adalah Beby Tsabina. Ini adalah momen ketika Sorn menjadi salah satu bridesmaid di pernikahan Beby!
2
Sorn terlihat akrab dengan teman-teman Beby yang lain. Ia bahkan tampak menikmati keseruan saat membuat konten TikTok bersama Gabriella Eka Putri dan yang lainnya.
3
- Potret Beby Tsabina Bareng Ibu dan Adiknya, Kompak Cantik-cantik dan Good Looking Semu
- Cantik-Cantik Semua, Potret Beby Tsabina Bareng Bridesmaid di Pernikahannya Sukses Buat Netizen Terpana
- Deretan Seleb Bridesmaid Pernikahan Beby Tsabina, Dipenuhi Bidadari Cantik Salah Satunya Artis Thailand
- Potrey Cantik Beby Tsabina saat Siraman Jelang Pernikahannya, Tampil Mempesona di Prosesi Adat Peusijuek
Kehadiran Sorn cukup mengejutkan banyak netizen. Ia rela terbang jauh dari Thailand untuk menyempatkan hadir di hari spesial Beby Tsabina.
4
Sorn tampil cantik mengenakan dress dan berdiri menyambut Rizki dan Beby. Kebahagiaan jelas terpancar di wajah Sorn, lho.
5
Sorn mengabadikan berbagai momen di resepsi pernikahan Beby Tsabina dan Rizki Natakusumah. Sepertinya, Sorn juga terlihat terbawa perasaan melihat pasangan suami istri baru yang begitu menggemaskan ini.
6
Kira-kira Sorn sampai kapan berada di Indonesia nih? Ia mendapat souvenir pernikahan Beby dan Rizki, gemas banget persahabatan mereka. Ditunggu liburan bareng Beby, ya.
7
Kalau udah akrab seperti ini dengan artis Indonesia yang lain, Sorn nggak ada rencana pindah dan berkarier di Indonesia aja nih?