10 Rekomendasi Smartwatch Terbaru dan Terjangkau Tahun 2024 untuk Gaya Stylish
Rekomendasi merek smartwatch terbaik dengan harga terjangkau dan kualitas unggulan.
Tampil stylish dengan smartwatch merek terbaik dengan harga yang terjangkau.
10 Rekomendasi Smartwatch Terbaru dan Terjangkau Tahun 2024 untuk Gaya Stylish
Banyak merek yang menghasilkan smartwatch murah dengan kualitas yang baik.
Berikut adalah rekomendasi terbaru untuk smartwatch murah di tahun 2024 yang akan meningkatkan penampilanmu dengan gaya yang modis.
Series Redmi Watch 3 Active dari Xiaomi
Smartwatch dari Xiaomi ini dijual dengan harga Rp459 ribu saja. Sudah dilengkapi dengan 100 fitur untuk mode kebugaran, serta memiliki daya baterai yang tahan hingga 12 hari penggunaan.
-
Kenapa smartwatch penting bagi pelari? Terjadinya peningkatan kesadaran akan pentingnya lari memicu kebutuhan baru akan teknologi yang dapat memaksimalkan potensi manfaat berlari. Dalam hal ini, smartwatch memainkan peran penting karena terdapat beberapa fitur yang memudahkan para pelari mendapatkan info tentang heart rate, jumlah step, jarak, dan berbagai fitur menarik lainnya dalam mengoptimalkan performa pelari.
-
Bagaimana cara memilih smartwatch yang cocok untuk kebutuhan saya? Sebelum menginvestasikan dalam sebuah smartwatch, penting untuk memeriksa fitur-fitur yang disediakannya. Pilihlah smartwatch yang memiliki fitur yang sesuai dengan kebutuhanmu.
-
Mengapa smartwatch menjadi pilihan populer untuk pria? Pada saat ini, smartwatch telah menjadi pilihan jam tangan yang populer, terutama bagi pria, karena fitur-fiturnya yang canggih dan praktis.
-
Bagaimana smartwatch membantu meningkatkan kualitas tidur para pelari? Data dari pengguna Garmin menunjukkan bahwa mereka yang berlari hingga 16 kilometer per minggu mencatat skor tidur rata-rata sebesar 72 dari 100. Angka ini 4 poin lebih tinggi dibandingkan dengan mereka yang tidak mencatat aktivitas lari sama sekali. “Hal ini menegaskan bahwa lari ringan saja sudah cukup untuk memperbaiki kualitas tidur. Dengan demikian, dibandingkan bergantung pada pil tidur atau alat bantu lainnya, berlari beberapa kilometer setiap minggu dapat menjadi alternatif,” tulis keterangan resmi dari Garmin, Senin (8/7).
-
Siapa yang menemukan teknologi sensor elektro optik di smartwatch dan smartphone? Namun, siapa sangka temuan ini berasal dari negara Israel.
-
Kenapa Samsung Galaxy Ring bisa menjadi pengganti smartwatch? Akhirnya Samsung resmi merilis cincin pintar yang diberi nama Galaxy Ring. Mengutip PhoneArena, Kamis (11/7), nampaknya cincin pintar ini ingin menggantikan smartwatch penggunanya.
Series Solar Pro LS18 dari Haylou
Smartwatch ini memiliki fitur canggih yang memungkinkan pengguna untuk menjawab telepon langsung dari perangkat tersebut. Dengan harga hanya Rp580 ribu, smartwatch ini sudah bisa kamu miliki.
Series Foom S3 dari Aolon
Smartwatch ini hadir dengan layar HD 2 inci yang memudahkanmu membaca informasi dengan jelas. Desain elegannya cocok untuk kenyamanan dalam aktivitas sehari-hari, dan dijual dengan harga terjangkau, hanya Rp599 ribuan.
Jam Tangan Pria dengan Fitur Canggih dari Bozlun
Smartwatch Bozlun ini sangat cocok untuk pengguna iPhone karena kompatibel dengan iOS. Dilengkapi fitur find phone untuk membantu mencari handphone. Harganya hanya sekitar Rp600 ribu.
Series Katfit One dari Createkat
Smartwatch Rp799 ribu cocok untuk anak remaja atau di bawahnya. Dengan bahan strap TPU yang nyaman dan berbagai fitur menarik.
Series Watch 3 dari Realme
Smartwatch ini ringan karena dilapisi dengan silikon tipis. Dengan harga Rp799 ribu, cocok bagi penggemar skateboard karena dilengkapi dengan fitur pencatatan aktivitas skateboard.
Series FW1 dari Olike
Smartwatch seharga Rp799 ini memiliki sensor suhu tubuh yang akurat, memungkinkanmu untuk memantau perubahan suhu tubuh dengan mudah. Smartwatch ini memiliki 2 pilihan warna.
Series Band 8 dari Huawei
Smartwatch ini ideal bagi yang peduli dengan kesehatan. Dilengkapi fitur kebugaran, ringan, dan elegan. Harganya juga terjangkau, sekitar Rp699 ribu.
Series Smartwatch S1 Pro STARTGO dari Advan
Dengan teknologi G-Sensor dan sertifikasi IP68, smartwatch ini ideal untuk melacak aktivitas fisik di luar ruangan. Dijual dengan harga terjangkau sekitar Rp679 ribu, smartwatch ini tahan terhadap debu dan air.
Series FR12 dari JETE
Dengan harga Rp899 ribu, smartwatch ini dilengkapi dengan layar IPS resolusi tinggi yang membuat tampilan informasinya sangat jelas. Resolusi yang tinggi juga membuatnya nyaman digunakan di luar ruangan.