Anies Kembali Minta Warga DKI untuk Tetap di Rumah saat Weekend
Namun, kondisi itu mengharuskan dirinya dan tim Pemprov DKI agar tetap tenang supaya menghindari segala risiko atau komplikasi buruk yang ditimbulkan dari situasi tidak mencekam.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan kembali mengingatkan warga Jakarta agar tetap beraktivitas di rumah di tengah kondisi lonjakan kasus positif Covid-19. Melalui siaran langsung dari akun instagram @aniesbaswedan, situasi saat ini berbeda dengan sebelumnya.
"Situasi hari ini berbeda dengan pekan-pekan lalu. Jadi saya berharap pada semua, mari kita serius memikirkan keselamatan," ucap Anies, Jumat (25/6).
-
Apa yang dikatakan Anies Baswedan dalam video yang beredar? "Dengan kekalahan saya pada pemilu presiden yang lalu, saya memutuskan untuk menjadi gamer," Anies terlihat mengatakan hal itu dalam sebuah video yang beredar."Untuk itu saya akan memperkenalkan gim yang saya mainkan, Honor of Kings."
-
Siapa kakek dari Anies Baswedan? Sebagai pria berusia 54 tahun, Anies Baswedan adalah cucu dari Abdurrahman Baswedan, seorang diplomat yang pernah menjabat sebagai wakil Menteri Muda Penerangan RI dan juga sebagai pejuang kemerdekaan Indonesia.
-
Siapa putri tunggal Anies Baswedan? Mutiara Baswedan, satu-satunya putri dan anak sulung Anies Baswedan, menarik perhatian dengan kecantikan alaminya.
-
Siapa kakek buyut dari Anies Baswedan? Umar merupakan kakek buyutnya.
-
Apa berita bohong yang disebarkan tentang Anies Baswedan? Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjadi sasaran berita bohong atau hoaks yang tersebar luas di media sosial. Terlebih menjelang Pilkada serentak 2024.
-
Kapan Anies Baswedan dilahirkan? Ia lahir pada tanggal 7 Mei tahun 1969, di Desa Cipicung, Kuningan, Jawa Barat.
Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu sedikit bercerita, selama satu setengah tahun berjibaku menangani pandemi Covid-19 bersama tim Pemprov, melihat situasi di rumah sakit cukup menegangkan.
Namun, kondisi itu mengharuskan dirinya dan tim Pemprov DKI agar tetap tenang supaya menghindari segala risiko atau komplikasi buruk yang ditimbulkan dari situasi tidak mencekam.
"Betapa banyaknya orang yang datang mencari rumah sakit hampir semua keluarganya tegang. Kalau sudah sampai terpapar banyak sekali potensi komplikasi dan risiko. Jadi saya ingin pada semuanya mari kita kompak. Yuk Jakarta Sabtu Minggu besok di rumah saja," ajak Anies.
Penambahan kasus di DKI Jakarta pada Jumat (25/6) sebanyak 6.934 kasus, sehingga secara total kasus positif Covid-19 berjumlah 501.396 kasus. Sedangkan kasus kesembuhan bertambah 2.570 menjadi 448.288. Kasus kematian bertambah 70 menjadi 8.177 kasus. Sementara kasus aktif atau pasien yang masih menjalani perawatan atau isolasi bertambah 4.294 orang, sehingga saat ini masih ada 44.931 orang yang yang masih menjalani perawatan.
Baca juga:
Lagu Gugur Bunga Mengiringi Jenazah Nakes di RSUP Sardjito
Puluhan Tenaga Kesehatan Terpapar Covid-19, Depok Kekurangan Perawat
Viral Dua Orang Berpakaian APD Bopong Jenazah Diduga Pasien Covid-19
Rusun Pasar Rumput jadi Tempat Isolasi Pasien Covid-19 Tanpa Gejala
Ini 13 Mal di Jakarta Buka Layanan Vaksinasi Covid-19
Kemenkes Bentuk Tim Dispute Provinsi, Selesaikan Polemik Klaim RS Rujukan Covid-19