Polwan ini pimpin kampanye perangi narkoba, pasang puluhan spanduk
"Siapapun yang kedapatan memakai narkoba tak segan akan menindak," kata Vivick.
Pemerintah menegaskan perang terhadap kejahatan narkoba. Sebabnya, barang haram itu telah menyasar ke semua lapisan usia.
Sebagai bentuk kampanye menolak narkoba, hari ini jajaran Satuan Narkoba Polres Jakarta Selatan, melakukan aksi pemasangan spanduk antinarkoba. Aksi kali ini langsung dipimpin oleh Kasat Narkoba Jakarta Selatan Kompol Vivick Tjangkung.
Vivick mengatakan pihaknya akan terus memerangi narkoba, khususnya di wilayah Jakarta Selatan.
"Kita hari ini akan melakukan pemasangan spanduk atau banner antinarkoba, umumnya untuk memerangi narkoba di negara kita dan khususnya di wilayah kita Jakarta Selatan," ujar Vivick saat melakukan apel di Polres Metro Jakarta Selatan, Rabu (30/3).
-
Siapa saja yang ditangkap dalam kasus narkoba ini? Polisi mengatakan, penangkapan ini dilakukan polisi karena adanya laporan dari masyarakat terhadap pihaknya. Polisi telah menangkap Aktor senior Epy Kusnandar (EK) atau yang akrab disapa Kang Mus dalam sinetron ‘Preman Pensiun’. Penangkapan ini dilakukan diduga terkait penyalahgunaan narkotika. Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Panjiyoga mengatakan, tak hanya menangkap Kang Mus. Polisi juga menangkap satu orang lainnya yakni Yogi Gamblez (YG) yang bermain di film 'Serigala Terakhir'.
-
Di mana penangkapan kelima tersangka kasus narkoba terjadi? Dia mengatakan rute patroli di Sunggal, yakni Jalan KM 19,5 Kampung Lalang , Jalan PDAM Tirtanadi, Jalan Sunggal dan Jalan Lembah Berkah, Lingkungan 11, Medan.
-
Kapan kemacetan di Jakarta terjadi? Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Rani Mauliani menerangkan, kemacetan parah di beberapa titik di Jakarta kerap terjadi pada jam berangkat dan pulang kerja.
-
Bagaimana polisi menangani kasus narkoba di Makassar? Doli mengaku, menjelang tahun baru 2024 pihaknya telah melakukan pemetaan terhadap lokasi atau titik rawan peredaran narkotika di Makassar."Tentunya kita sudah mulai melaksanakan operasi dan gencar-gencar kita gelar razia di tempat-tempat yang sudah kita mapping di Makassar raya, dan di tempat hiburan juga kita gelar jelang tahun baru," terang Doli.
-
Apa yang terjadi pada kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Kasus Covid-19 meningkat di Ibu Kota menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
Vivick Tjangkung ©2016 merdeka.com/ronald
Ditambahkan dia, siapapun yang kedapatan memakai narkoba tak segan akan menindak. "Siapapun kita perangi, pemerintah pasti akan memerangi yang namanya narkoba," ujarnya.
Lanjutnya, pemasangan spanduk tersebut nantinya akan dipasang di 12 titik wilayah Jakarta Selatan.
"Nanti kita akan pasang pertama di Blok M, Kampus Moestopo, Fly over Mall Pondok Indah, Mal Blok M (pintu kluar), Bulungan Gultik, Perempatan MCD, Pejaten Village, Perempatan Fatmawati, Pancoran lampu merah Pos Lantas, Pasar Mayestik, dan pastinya depan pintu gerbang Polres," pungkasnya.
Vivick Tjangkung ©2016 merdeka.com/ronald
Baca juga:
2 Pengedar di Purwakarta diringkus, 6,7 kilogram ganja disita
2 Tahun jadi buronan, Oscar diciduk polisi saat asyik hisap sabu
Ujian akhir dites rambut, mahasiswa positif narkoba batal diwisuda
Kepala BNN ajak TNI bunuh bandar narkoba, yakin diampuni Allah SWT
Gaya koboi Budi Waseso perangi narkoba
Budi Waseso ingin buat monumen bertulis musuh dan pengkhianat bangsa
5 Daerah ini terkenal dengan sebutan kampung narkoba