Bertemu KWI, Jokowi bahas keragaman, perbedaan dan isu daerah
"Di dalam pertemuan tadi, saya menyampaikan mengenai yang berkaitan dengan Pancasila, dengan keragaman, perbedaan, agama, suku, adat, tradisi yang terus harus kita rawat, kita jaga, persaudaraan kita, kerukunan kita, persatuan kita," kata Jokowi di kantor KWI, Jakarta, Jumat (24/8).
Presiden Joko Widodo bertemu dengan pengurus Konferensi Waligereja Indonesia (KWI). Jokowi mengaku membahas sejumlah hal dalam pertemuan tertutup itu.
"Di dalam pertemuan tadi, saya menyampaikan mengenai yang berkaitan dengan Pancasila, dengan keragaman, perbedaan, agama, suku, adat, tradisi yang terus harus kita rawat, kita jaga, persaudaraan kita, kerukunan kita, persatuan kita," kata Jokowi di kantor KWI, Jakarta, Jumat (24/8).
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Siapa yang mengunjungi Presiden Jokowi di Indonesia? Presiden Jokowi menerima kunjungan kenegaraan dari pemimpin Gereja Katolik sekaligus Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu, 4 September 2024.
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
-
Kapan Pasar Jongke diresmikan oleh Presiden Jokowi? Pada Sabtu (27/7), Presiden Jokowi meresmikan Pasar Jongke yang berada di Laweyan, Kota Surakarta.
Selain membahas mengenai Pancasila dan keragaman masyarakat, pertemuan tersebut juga juga membahas soal isu-isu di daerah
"Saya rasa itu yang bisa saya sampaikan. Ya banyak. Banyak. Banyak isu daerah yang disampaikan kepada saya," ucap Jokowi.
Mantan Gubernur DKI Jakarta ini membantah bahwa kedatangannya ke KWI membahas Pilpres 2019.
"Tidak ada yang urusannya dengan pilpres," tandas Jokowi.
Reporter: Hanz Salim
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Bantah Prabowo temperamental, Gerindra sindir kubu Jokowi soal pemimpin mencla mencle
Hasto: Jokowi sendiri yang pilih ketua tim kampanye
Jokowi didesak umumkan hasil penyelidikan TPF pembunuhan Munir
Ingin bertemu Jokowi, Sandiaga mengaku telah bersurat ke Istana
Kunjungi PP Muhammadiyah, Jokowi dapat apresiasi
Divonis bersalah di kasus karhutla, Presiden Jokowi ajukan kasasi
Gatot Nurmantyo gagal nyapres, relawan GNR putar arah dukung Jokowi