Cara Anak Wapres Ma'ruf Amin Sambut Ramadan saat Pandemi Corona
Berbeda dengan kakaknya, Ahmad Syauqi, anak dari Ma'ruf Amin ini memilih dunia seni sebagai passionnya.
Siti Nur Azizah, putri Wakil Presiden Ma'ruf Amin memilih berkarier dalam bidang politik setelah 18 tahun mengabdi sebagai PNS. Nur Azizah ditunjuk oleh Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai Wakil Sekjen Demokrat di kepengurusan periode 2020-2025.
Berbeda dengan kakaknya, Ahmad Syauqi, anak dari Ma'ruf Amin ini memilih dunia seni sebagai passionnya. Kali ini Gus Syauqi, panggilan akrabnya, menciptakan lagu religi berjudul 'Bulan Dirindu' yang bercerita tentang kerinduan umat muslim akan hadirnya bulan suci Ramadan.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
-
Bagaimana virus Covid-19 pertama kali masuk ke Indonesia? Kasus ini terungkap setelah NT melakukan kontak dekat dengan warga negara Jepang yang juga positif Covid-19 saat diperiksa di Malaysia pada malam Valentine, 14 Februari 2020.
-
Kapan kasus Covid-19 pertama di Indonesia diumumkan? Presiden Jokowi mengumumkan hal ini pada 2 Maret 2020, sebagai kasus Covid-19 pertama di Indonesia.
-
Siapa yang dinyatakan positif Covid-19 pertama di Indonesia? Menurut pengumuman resmi dari Presiden Joko Widodo, kasus Covid-19 pertama di Indonesia terjadi pada dua warga Depok, Jawa Barat, yang merupakan seorang ibu berusia 64 tahun dan putrinya berusia 31 tahun.
-
Kapan virus menginfeksi sel inang? Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Dalam kehidupan sehari-hari, virus tidak lagi terdengar asing bagi kita. Bermacam-macam virus dapat menimbulkan berbagai penyakit pada tubuh manusia yang tidak diinginkan. Jika tubuh kita dalam kondisi menurun (lemah), maka kita dapat dengan mudah terserang penyakit atau virus. Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Sebagai agen penyakit, virus memasuki sel dan menyebabkan perubahan-perubahan yang membahayakan bagi sel, yang akhirnya dapat merusak atau bahkan menyebabkan kematian pada sel yang diinfeksinya. Sebagai agen pewaris sifat, virus memasuki sel dan tinggal di dalam sel tersebut secara permanen.
"Saya tulis tahun kemarin. Kenapa saya gunakan kata dirindu, bukan kurindu? Karena saya yakin, yang merindukan bulan Ramadan bukan hanya saya, tetapi semua umat muslim. Ada banyak pahala dan keberkahan," ujar Gus Syauqi, Jumat (24/4/2020).
"Pada situasi seperti sekarang, kita sedang diberi cobaan. Mudah-mudahan lagu ini bisa mengisi kedamaian bagi semua orang yang mendengarkan," ungkap Gus Syauqi.
Gus Syauqi menggandeng musisi Charly Van Houten dalam menggarap lagu tersebut. Menurut Charly, syairnya bagus meski latar belakang Gus Syauqi bukan penyanyi.
"Dulu saya sempat ke rumah abah (Ma'ruf Amin), ketemu Gus Syauqi juga. Udah lama nggak ketemu, akhirnya ada kesempatan untuk kerjasama di proyek musik ini," jelas vokalis Setia Band ini.
Baca juga:
Wapres Ma'ruf Harap Ramadan Jadi Momentum Saling Tolong Menolong
Wapres Pastikan Larangan Mudik Semata-mata Tekan Penyebaran Covid-19
Olah Raga Bersama, Wapres Ma'ruf Amin dan Istri Kenakan Masker dan Jaga Jarak
Jokowi Ubah Perpres, Izinkan Wapres Ma'ruf Punya 10 Stafsus
Sambut Ramadan, Wapres Ma'ruf Ingatkan Tetap Jaga Stamina Saat Pandemi Covid-19
Pengakuan Putri Maruf Amin Masuk Demokrat: Tersihir AHY Hingga Restu Abah