JK Minta Pemerintah Tak Disalahkan soal Andi Arief Terjerat Narkoba
JK Minta Pemerintah Tak Disalahkan soal Andi Arief Terjerat Narkoba. Sehingga Badan Narkoba Nasional (BNN) yang bertugas untuk menangkap siapa saja yang menggunakan barang haram tersebut.
Beberapa pihak menilai tertangkapnya Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Andi Arief yang terjerat narkoba adalah bukti kegagalan pemerintah dalam memerangi narkoba. Wakil Presiden Jusuf Kalla pun menilai hal tersebut jangan dikaitkan dengan hal lain.
"Itu kan permainan kata-kata saja. masing-masing tu membela pihaknya. Tapi yang jelas yang tidak dapat dibantah Andi Arief ditangkap, sudah. itu kan masalah hukum, jangan salah-salah lagi, pemerintah," kata JK di Kantornya Jalan Merdeka Utara, Selasa (5/3).
-
Bagaimana Andi Widjajanto melihat sentimen Ganjar-Mahfud pasca debat? "Melihat apa yang terjadi di debat empat, dengan melihat sentimen bahwa hanya Pak Mahfud dan Mas Ganjar yang terus menerus berada di sentimen positif, sementara Pak Prabowo dan Mas Gibran terus menerus ada di sentimen negatif," kata Andi, di Media Center TPN Ganjar-Mahfud, Jakarta, dikutip Jumat (26/1).
-
Apa yang dilukis oleh Andre Andika Putra? Andre Andika Putra, seorang pria asal Pati, Jawa Tengah, mendapat rekor MURI setelah melukis tujuh presiden Republik Indonesia, mulai dari Presiden Soekarno hingga Jokowi.
-
Kapan Wibowo Wirjodiprodjo meninggal? Di akhir hidupnya, Ari dan Ira Wibowo menceritakan bahwa sang ayah pergi dengan tenang, tanpa rasa sakit, dan dikelilingi oleh keluarga tercinta.
-
Apa yang dilakukan Mayjen Kunto Arief Wibowo saat ngopi? Ada momen unik saat Kunto Arief justru meminum kopi bukan dengan gelas namun dengan potongan botol air mineral. "Kau mentingin gelasnya apa kopinya?" "Rasa kopi plastik kan ide baru katanya. Ori kopi bening. Ini enak banget cobain," kata Kunto Arief.
-
Di mana Citra Kirana dan Andi Arsyil bertemu? Citra Kirana kembali bertemu dengan Andi Arsyil. Uniknya, pertemuan tersebut justru terjadi di negara tetangga, Kuala Lumpur, Malaysia.
-
Kapan Perjanjian Kalijati ditandatangani? Perjanjian ini ditandatangani oleh Jepang dan Belanda pada 8 Maret 1942 di Kalijati, Subang, Jawa Barat.
Dia menilai pemerintah tahu bahwa narkoba adalah barang haram dan dilarang. Sehingga Badan Narkoba Nasional (BNN) yang bertugas untuk menangkap siapa saja yang menggunakan barang haram tersebut.
"Karena itu kita ada BNN. Kalau pemerintah pura-pura tidak tahu tidak mendirikan BNN," ungkap JK.
Diketahui sebelumnya, Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Fadli Zon prihatin dengan kasus dugaan narkoba yang menjerat kader Partai Demokrat Andi Arief. Menurutnya kemunculan kasus ini menjadi bukti kegagalan pemerintah dalam memerangi narkoba.
"Saya kira kita harus melihat pada prespektif yang lebih besar bahwa narkoba ini sudah masuk ke semua lini mulai dari elite sampai rakyat. Mulai dari tua sampai yang muda bahkan sampai anak anak gitu ya," kata Fadli di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (5/3).
"Ini situasi yang membahayakan. Pemerintah harus introspeksi begitu ya pengguna narkoba ini dalam empat lima tahun ini meningkat tajam," sambungnya.
Baca juga:
Polisi Pastikan Andi Arief Sudah Beberapa Kali Pakai Narkoba
Polisi Benarkan Andi Arief Bersama Perempuan Berinisial L di Kamar Hotel
Andi Arief Minta Nasi Ayam Tanpa Sayur Buat Sarapan
LSI Prediksi Kasus Narkoba Andi Arief Berdampak pada Demokrat
Paloh Ungkap Livy Andriani Menangis Sampai Jerit-Jerit Disebut Bareng Andi Arief
Andi Arief Dapat Pendampingan Dua Tim Pengacara