Jokowi akan Lantik Laksdya Yudo Margono Jadi Kasal dan Marsdya Fadjar Sebagai Kasau
Kepala Sekretariat Presiden, Heru Budihartono, menjelaskan pelantikan dilangsungkan pukul 09.00 WIB.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan melantik Laksamana Madya Yudo Margono sebagai Kepala Staf Angkatan laut (Kasal) dan Marsdya Fadjar Prasetyo sebagai Kepala Staf TNI Angkatan Udara (Kasau), Rabu (20/5) besok. Kepala Sekretariat Presiden, Heru Budihartono, menjelaskan pelantikan dilangsungkan pukul 09.00 WIB.
"Betul, besok dilantik. Pelantikannya jam 09.00 WIB," kata Heru Budihartono, Selasa (19/5) malam.
-
Kapan Jokowi mengingatkan TNI-Polri untuk mewaspadai drone perang? Presiden Joko Widodo atau Jokowi memimpin pembukaan Rapat Pimpinan TNI-Polri 2024 di Mabes TNI, Jakarta, Rabu (28/2/2024).
-
Kenapa Presiden Jokowi mendukung Timnas Indonesia? Dalam unggahan yang sama, Jokowi menyisipkan doa dan harapan agar Timnas Indonesia mampu melaju hingga ke babak berikutnya. “Selangkah lagi untuk melaju ke fase kualifikasi babak ketiga Piala Dunia 2026, Teruslah berjuang dengan penuh semangat” ungkapnya.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Apa yang ditekankan oleh Jokowi tentang UU Perampasan Aset? Jokowi menekankan pentingnya adanya undang-undang perampasan aset. Hal ini untuk memaksimalkan penyelamatan aset dan pengembalian uang negara. Hal itu diungkapkan Jokowi saat memberi pengarahan dalam Peringatan 22 Tahun Gerakan Nasional Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU PPT) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/4). "Terakhir saya titip upayakan maksimal penyelamatan dan pengembalian uang negara sehingga perampasan aset menjadi penting untuk kita kawal bersama," ucap Jokowi.
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi di KTT ASEAN-India? "Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,"
-
Kapan Jokowi memanggil Kapolri dan Jaksa Agung? "Sudah saya panggil tadi," kata Presiden Jokowi saat diwawancarai di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (27/5).
Untuk diketahui, Laksdya Yudo Margono saat ini menjabat jadi Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I. Yudo aktif memberikan informasi terkait perkembangan Covid-19 di Rumah Sakit Darurat Galang.
Sedangkan Marsdya Fadjar Prasetyo saat ini masih menjabat sebagai Pangkogabwilhan II. Dia pernah menjabat beberapa kedudukan di dunia militer. Fadjar juga pernah menjabat Direktur Pendidikan dan Latihan (Dirdiklat) Komando Pendidikan dan Latihan Angkatan Udara.
Baca juga:
Dilantik Jokowi, Laksdya Yudo Margono Resmi jadi Kasal dan Marsdya Fadjar Jabat Kasau
Kasau Marsekal Fadjar Dipesan Khusus Presiden: Amankan Wilayah Udara RI di Perbatasan
Mengenal Letda Ajeng, Pilot Pesawat Tempur Wanita Pertama TNI AU
Mengenal Letda Ajeng, Penerbang Tempur Wanita Pertama TNI AU
TNI AU Punya Sosok Captain Marvel Letda Ajeng Tresna, Penerbang Tempur Wanita Pertama