Jokowi soal sosok Cawapres: Sabar, belum mengerucut
Nama Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Muhammad Zainul Majdi atau Tuan Guru Bajang (TGB) semakin mencuat masuk dalam bursa calon wakil presiden (Cawapres). Bahkan, TGB calon kuat yang digadang-gadang mendampingi Joko Widodo dalam Pemilihan Presiden 2019 mendatang.
Nama Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Muhammad Zainul Majdi atau Tuan Guru Bajang (TGB) semakin mencuat masuk dalam bursa calon wakil presiden (Cawapres). Bahkan, TGB calon kuat yang digadang-gadang mendampingi Joko Widodo dalam Pemilihan Presiden 2019 mendatang.
Menanggapi hal itu, Jokowi bersikap santai. Jokowi tidak ingin buru-buru mengumumkan sosok cawapresnya karena masih digodok.
-
Kapan Jokowi mencoblos? Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah melakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024 di TPS 10 RW 02 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (14/2).
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
-
Apa usulan PKS untuk Presiden Jokowi terkait capres 2024? Sekjen PKS Aboe Bakar Alhabsyi atau Habib Aboe mengusulkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengundang bakal capres Ganjar Pranowo, Anies Baswedan dan Prabowo Subianto untuk makan siang di Istana Kepresidenan.
-
Apa yang dikatakan Andreas Hugo Pareira tentang 'cawe-cawe' Jokowi? Diawali upaya untuk memperpanjang kekuasaan, dimulai dari upaya untuk menambah massa jabatan tiga periode, menambah massa jabatan 2-3 tahun, namun kedua upaya ini tidak berhasil," ungkap dia."Drama series cawe-cawenya kemudian beralih dengan 'melabrak' UU Pilpres menyangkut batas usia 40 tahun melalui tangan Paman Usman di MK dan menjadikan putra Gibran sebagai Cawapres Prabowo," tambah Andreas.
-
Kapan Jokowi memanggil Kapolri dan Jaksa Agung? "Sudah saya panggil tadi," kata Presiden Jokowi saat diwawancarai di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (27/5).
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Sebagai informasi, turut mendampingi Presiden dalam kegiatan ini adalah Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi, Gubernur Jambi Al Haris, dan Pj. Bupati Merangin Mukti.
"Sabar, belum mengerucut, nanti kalau sudah selesai digodok diumumkan," kata Jokowi saat ditanya awak media terkait TGB di Palembang, Jumat (13/7).
Nama TGB mencuat akan mendampingi Jokowi setelah beberapa kali menyatakan tetap mendukung Jokowi sebagai Capres 2019. Meski saat ini masih menjadi politikus Partai Demokrat, dukungannya itu lebih bersifat pribadi.
Selain TGB, beberapa nama lainnya yang diprediksi menjadi Cawapres untuk Jokowi adalah Ketua PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin. Ada juga Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dan mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD.
Baca juga:
Dua hari lalu, Megawati dan Cak Imin bertemu bahas Pilpres
Setia dukung Jokowi, Golkar klaim Airlangga tak goyah ajakan buat koalisi baru
Bertemu Hasto, Agus Hermanto akui bahas dukungan Demokrat ke Jokowi
Idrus jamin Golkar tetap dukung Jokowi meski Airlangga tak jadi Cawapres
Elite Demokrat bertemu Sekjen PDIP, tawarkan AHY jadi Cawapres Jokowi?
PKB pede duet JOIN bakal terwujud