Jokowi Tegur Kapolda Baru Sowan ke Ormas, Polri Ingatkan Jaga Marwah Organisasi
Dedi jugua menegaskan semua Korps Bhayangkara tidak ragu-ragu untuk melakukan penegakkan hukum secara profesional dan proporsional kepada ormas yang bikin onar.
Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo mengingatkan anggota Polri dapat menjaga marwah organisasi. Hal ini menyikapi pernyataan Jokowi yang menegur Kapolda dan Kapolres sowan ke ormas kerap membuat keributan.
"Untuk itu, Polri tetap harus menjaga marwah organisasi," kata Dedi saat dihubungi, Jumat (3/12).
-
Kapan Presiden Jokowi menganugerahkan Bintang Bhayangkara Nararya kepada ketiga anggota Polri? Presiden Joko Widodo hadir dalam Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024 di Pelataran Merdeka Monumen Nasional Jakarta, Senin (01/07).Di kesempatan yang sama, Jokowi juga memberikan atau menganugerahkan Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya.
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
-
Kapan Jokowi memanggil Kapolri dan Jaksa Agung? "Sudah saya panggil tadi," kata Presiden Jokowi saat diwawancarai di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (27/5).
-
Kenapa sapi Presiden Jokowi di Blora mengamuk? Diketahui, sapi tersebut mengamuk saat warga berupaya menjatuhkannya untuk kemudian disembelih.
-
Apa yang terjadi pada sapi Presiden Jokowi di Blora? Tampak sapi tersebut mengamuk saat akan disembelih Dalam video yang diunggah akun YouTube Liputan6, tampak saat akan disembelih, muka sapi itu ditutup dengan sebuah kain. Diketahui, sapi tersebut mengamuk saat warga berupaya menjatuhkannya untuk kemudian disembelih.
-
Kenapa Jokowi panggil Kapolri dan Jaksa Agung? Pemanggilan tersebut, buntut insiden personel Datasemen Khusus Antiteror (Densus 88) dikabarkan menguntit Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Febrie Adriansyah.
Dedi jugua menegaskan semua Korps Bhayangkara tidak ragu-ragu untuk melakukan penegakkan hukum secara profesional dan proporsional kepada ormas yang bikin onar.
"Ya inti seperti itu, agar jangan ragu-ragu laksanakan gakkum secara profesional dan proporsional," tutupnya.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegur Kapolda dan Kapolres baru yang sowan kepada sesepuh organisasi masyarakat(Ormas) di daerah yang sering membuat keributan. Kapolres tersebut pun menjelaskan tindakan yang dilakukan agar kondisi daerah bisa kondusif.
"Ada kapolda baru, ada kapolres baru, malah datang kepada sesepuhnya ormas yang sering membuat keributan. Bener ini? Saya tanya ke kapolres, kenapa bapak melakukan ini? supaya kotanya kondusif," kata Jokowi saat memberikan kepada Kesatuan Wilayah Tahunan 2021 di Kabupaten Badung, Bali, Jumat (3/12).
Mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut menilai cara yang dilakukan Kapolres kurang baik. Sebab itu dia meminta kepada kepada jajaran polri agar melakukan pendekatan dengan baik, tanpa menggadaikan kewibawaan.
"Tapi apakah cara itu betul? hati-hati jangan menggadaikan kewibawaan dengan sowan kepada pelanggar hukum. Banyak ini saya lihat. saudara-saudara harus memiliki kewibawaan. Polri harus memiliki kewibawaan," bebernya.
Baca juga:
Jokowi: Saya Ngomong Keras ke Kapolri Ganti Kapolda Tak Bisa Kawal Agenda Negara
Jokowi: Ada Kapolda, Kapolres Baru Malah Sowan ke Ormas Sering buat Keributan
Polri Minta Kapolda dan Kapolres Mampu Redam Isu agar Tidak Viral
Jokowi Tegur Polisi: Saya Dihina Sudah Biasa, Ada Mural Aja Takut, Ngapain?
Ingin Masuk Polri Takut Bayar Ratusan Juta, Ini Penjelasan Polwan Ternyata Gratis