Kabareskrim Tawarkan Sekolah Lanjutan untuk Anggota Polri Dinas di KPK
Perhelatan buka puasa ini, lanjut Agus, sebagai momentum pererat tali silaturahmi. Menurut dia, tidak ada satu institusi yang dapat bekerja sendiri untuk melawan kejahatan di Indonesia.
Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskrim) Polri, Komjen Agus Andrianto, menawarkan kesempatan sekolah lanjutan bagi puluhan anggota Polri berdinas di KPK. Agus pun mempersilakan kepada atasan mereka di KPK untuk memberikan data prioritas anggota untuk disekolahkan.
"Untuk rekan-rekan Polri yang menjadi duta di KPK, pembinaan karier akan menjadi perhatian dari Polri. Institusi tidak akan mengabaikan karier dari rekan-rekan yang di KPK," kata Agus saat buka puasa bersama mereka di Kompleks Mabes Polri Jakarta, Kamis (14/4).
-
Siapa yang melaporkan Dewan Pengawas KPK ke Mabes Polri? Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) buka suara perihal Nurul Ghufron yang melaporkan Dewan Pengawas (Dewas) KPK ke Bareskrim Mabes Polri dengan dugaan pencemaran nama baik.
-
Apa yang diharapkan dari kolaborasi KPK dan Polri ini? Lebih lanjut, Sahroni tidak mau kerja sama ini tidak hanya sebatas formalitas belaka. Justru dirinya ingin segera ada tindakan konkret terkait pemberantasan korupsi “Tapi jangan sampai ini jadi sekedar formalitas belaka, ya. Dari kolaborasi ini, harus segera ada agenda besar pemberantasan korupsi. Harus ada tindakan konkret. Tunjukkan bahwa KPK-Polri benar-benar bersinergi berantas korupsi,” tambah Sahroni.
-
Siapa yang mengapresiasi kolaborasi KPK dan Polri? Terkait kegiatan ini, Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni turut mengapresiasi upaya meningkatkan sinergitas KPK dan Polri.
-
Kapan DPR mengapresiasi kinerja Bareskrim Polri? Komisi III DPR mengapresiasi kinerja Bareskrim Polri yang mampu membongkar tindak pidana pencucian uang (TPPU) dan kejahatan narkoba internasional jaringan FP.
-
Apa yang dilakukan Bareskrim Polri untuk memberantas jaringan FP? Komisi III DPR mengapresiasi kinerja Bareskrim Polri yang mampu membongkar tindak pidana pencucian uang (TPPU) dan kejahatan narkoba internasional jaringan FP.
-
Di mana Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berada ketika HUT PP Polri? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
Perhelatan buka puasa ini, lanjut Agus, sebagai momentum pererat tali silaturahmi. Menurut dia, tidak ada satu institusi yang dapat bekerja sendiri untuk melawan kejahatan di Indonesia.
"Tidak ada satu pun institusi yang dapat bekerja sendiri. Mudah-mudahan dengan merapatkan barisan, khususnya potensi kerugian negara dapat dicegah," pesan Agus dalam keterangan pers diterima.
Agus berharap, kepada 73 personel penyidik ditambah 20 personel pengamanan dan 9 personel lainnya yang bertugas di KPK saat ini silaturahmi dapat meningkatkan sinergi baik antara Polri dan KPK.
"Mudah-mudahan kerjasama ini semakin baik dan semakin produktif," jenderal bintang tiga ini menandasi.
Reporter: M Radityo
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Persiapan Polri dan Pemda Antisipasi Peniadaan Mudik Tahun Ini
Larangan Mudik, Kakorlantas Sebut Jalur Jakarta ke Jawa Barat Paling Ketat Dijaga
Status Jenderal Polisi Aktif, Posisi Andap di Kemenkum HAM jadi Sorotan
Polri akan Tindak Tegas Travel Gelap yang Bantu Loloskan Pemudik
Kondisi Wanita Ketakutan Sembunyi di Rumah, Terdengar Baku Tembak OPM dengan Aparat
Polwan Cantik Iptu Rita Yuliana Punya Nama Baru, Ternyata Ini Artinya