Ma'ruf Akui Bansos Belum Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Masyarakat
Sebab itu dengan adanya pengumpulan ZIS menjadi jalan keluar dari jerat kemiskinan. Karena itu diperlukan sebagai pola distribusi pendapatan antarkelompok masyarakat.
Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengakui bantuan sosial dari pemerintah masih belum mencukupi untuk mengatasi masalah perekonomian masyarakat selama pandemi Covid-19. Hal itu disampaikan Ma'ruf saat memberikan sambutan dalam agenda optimalisasi pengumpulan zakat, infak sedekah (ZIS) dan peresmian gedung kantor Baznas, Jalan Matraman, Rabu (20/4).
"Pemerintah meningkatkan alokasi dana bantuan sosial untuk menopang daya beli masyarakat. Namun bantuan sosial dari pemerintah tersebut masih belum mencukupi untuk menanggulangi kebutuhan masyarakat," katanya.
-
Kapan Wapres Ma'ruf Amin dijadwalkan mencoblos? Ma’ruf dan keluarga dijadwalkan menggunakan hak pilihnya pukul 09.00 Wib.
-
Siapa yang bertemu dengan Wapres Maruf Amin? Wapres Ma'ruf Amin sempat bertemu dengan Duta Besar Regional untuk UNICEF Asia Timur dan Pasifik, Choi Siwon yang menjadi salah satu pembicara di ASEAN Business and Investment Summit usai acara ASEAN Business Awards (ABA) di Jakarta.
-
Di mana Wapres Ma'ruf Amin akan mencoblos? Wakil Presiden (Wapres) RI, Ma’ruf Amin direncanakan mencoblos di TPS 33 Kecamatan Tapos, Depok.
-
Siapa yang akan mendampingi Wapres Ma'ruf Amin mencoblos? Wapres akan berangkat ke TPS bersama keluarga.
-
Siapa yang Ganjar Pranowo temui di Banyumas? Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo menghadiri silaturahmi bersama Asosiasi Pengusaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (9/1/2024).
-
Kapan wilayah Banyumas memasuki awal musim hujan? Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, menyiapkan langkah antisipasi bencana hidrometeorologi seperti tanah longsor dan banjir karena BMKG memprakirakan wilayah itu memasuki awal musim hujan pada dasarian ketiga bulan Oktober.
Sebab itu dengan adanya pengumpulan ZIS menjadi jalan keluar dari jerat kemiskinan. Karena itu diperlukan sebagai pola distribusi pendapatan antarkelompok masyarakat.
"Kita patut bersyukur bahwa pengumpulan ZIS oleh BAZNAS dalam sepuluh tahun terakhir tumbuh positif, rata-rata 34% per tahun. Ini gambaran tingginya kesadaran masyarakat menunaikan ZIS, sekaligus cermin kedermawanan dan solidaritas umat," bebernya.
Dia juga menjelaskan peristiwa tsunami Aceh dan Gempa Bumi Yogyakarta dapat dibantu oleh Baznas. Terlihat ZIS yang didapat pertumbuhannya naik drastis menjadi lebih dari 70%.
"Itu serupa terjadi pada awal pandemi tahun 2020, pengumpulan ZIS justru melonjak," imbuhnya.
Baca juga:
Wapres: Kita Tak Boleh Mewariskan Konflik Berkelanjutan di Papua
Bertemu Ma'ruf Amin, Perwakilan Gereja di Papua Usul Dibentuk Papua Christian Center
Bertemu PGGP, Wapres Ma'ruf: Bangun Rekonsiliasi dan Menghilangkan Konflik di Papua
Deretan Pejabat yang Hartanya Meroket dan Turun Sepanjang 2021
VIDEO: Jawaban Wapres Maruf Amin Soal Cak Imin Usul Penundaan Pemilu