Momen Wapres Maruf Amin Ketemu Artis Korea Siwon Choi di KTT Asean
Siwon menjadi salah satu pembicara di ASEAN Business and Investment Summit.
Siwon sebagai Duta Besar Regional untuk UNICEF Asia Timur dan Pasifik.
Momen Wapres Maruf Amin Ketemu Artis Korea Siwon Choi di KTT Asean
Wapres Ma'ruf Amin sempat bertemu dengan Duta Besar Regional untuk UNICEF Asia Timur dan Pasifik, Choi Siwon yang menjadi salah satu pembicara di ASEAN Business and Investment Summit usai acara ASEAN Business Awards (ABA) di Jakarta. Acara ini merupakan rangkaian KTT ASEAN.
-
Siapa yang Arumi Bachsin temui di KBRI Seoul? Arumi terlihat asik banget dan senang banget ketemu pejabat-pejabat di KBRI Seoul. Jangan lupa deh, dia juga ikutan pose ala Korea yaitu finger heart, lucu banget deh!
-
Siapa saja artis Korea yang jadi asisten instruktur wamil? Uniknya, beberapa selebritas Korea ini sempat terpilih menjadi asisten instruktur saat wamil. Mereka dinyatakan lolos pengujian oleh tim penilai yang terdiri dari instruktur di setiap mata pelajaran. Siapa saja mereka? Mulai dari Ok Taecyeon sampai Jin BTS.
-
Siapa yang bertemu Pangeran Abdul Mateen di KTT ASEAN? Kesempatan Mateen untuk menghadiri KTT ASEAN memberinya peluang untuk bertemu dengan Jokowi dan Iriana.
-
Apa nama kecil Ma'ruf Amin? Dikutip dari Liputan6, ternyata Ma'ruf Amin memiliki nama kecil yang sudah dipersiapkan oleh sang ayah itu. Nama tersebut ialah 'Al-Karkhi' yang terinspirasi dari tokoh Sufi terkemuka asal Persia, Abu Mahfudz Ma'ruf bin Firus al-Karkhi.
-
Apa yang ditekankan Wapres Ma'ruf Amin di acara Merdeka Ekspor? Wapres Ma’aruf Amin menyebut kegiatan ekspor ini diharapkan dapat meningkatkan upaya hilirisasi di bidang pertanian.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
Wapres mengungkapkan aktor Korea Selatan dan juga member Super Junior ini menyatakan bahwa rasa saling percaya dan pemahaman dalam hubungan antar masyarakat merupakan landasan bisnis dan investasi Internasional.
"Saya meyakinkan bahwa ke depan ASEAN akan menjadi mesin pertumbuhan ekonomi dunia yang berkelanjutan,"
jelas Wapres.
Wapres juga mengajak kepada seluruh pemangku kepentingan di ASEAN untuk memberikan perhatian lebih pada kerja sama penguatan pangan, menguatkan kolaborasi dan menemukan solusi bersama terhadap ancaman, baik di sektor iklim, fluktuasi ekonomi maupun dampak perubahan sosial.
"Saya menekankan pentingnya budaya kerja sama, perdamaian, dan penghormatan terhadap keberagaman sebagai landasan kekuatan ASEAN,"
jelas Wapres.
Persatuan dan sentralitas ASEAN, menurut Wapres, adalah kekuatan utama pendorong terciptanya perdamaian, stabilitas, dan pertumbuhan di kawasan.
"Saya ingin menekankan kembali, ASEAN berharga bagi 660 juta masyarakatnya. Bagi kawasan Indo-Pasifik dan bagi dunia,"
ungkap Wapres.