Pendaftaran capres 2 hari lagi, Jokowi temui JK di Kantor Wapres
JK sebelumnya sedang menggelar rapat dewan pengarah reformasi birokrasi nasional dengan beberapa menteri. Rapat belum selesai, JK minta izin sebentar meninggalkan rapat untuk menemui Jokowi.
Dua hari jelang penutupan pendaftaran capres-cawapres, Presiden RI Joko Widodo, menemui Wakil Presiden Jusuf Kalla di Kantor Wapres, Jl Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Kamis (9/10). Jokowi tiba pukul 11.36 WIB menumpang mobil buggy.
Kedatangan Jokowi disambut JK. JK sudah menunggu sekitar lima menit.
-
Siapa yang menjadi Presiden dan Wakil Presiden di Pilpres 2019? Berdasarkan rekapitulasi KPU, hasil Pilpres 2019 menunjukkan bahwa pasangan calon 01, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, meraih 85.607.362 suara atau 55,50%, sementara pasangan calon 02, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, meraih 68.650.239 suara atau 44,50%.
-
Dimana Prabowo Subianto kalah dalam Pilpres 2019? Namun sayang, Ia kalah dari pasangan Jokowi-Ma'aruf Amin.
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Apa yang terjadi pada sapi Presiden Jokowi di Blora? Tampak sapi tersebut mengamuk saat akan disembelih Dalam video yang diunggah akun YouTube Liputan6, tampak saat akan disembelih, muka sapi itu ditutup dengan sebuah kain. Diketahui, sapi tersebut mengamuk saat warga berupaya menjatuhkannya untuk kemudian disembelih.
-
Siapa saja yang ikut dalam Pilpres 2019? Peserta Pilpres 2019 adalah Joko Widodo dan Prabowo Subianto.
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
"Macet di jalan. Maklum ganjil genap. Kan RI 1," seloroh JK kepada awak media sambil menunggu Jokowi di Kantor Wapres, Jalan Merdeka Utara, Kamis (9/10).
JK sebelumnya sedang menggelar rapat dewan pengarah reformasi birokrasi nasional dengan beberapa menteri. Rapat belum selesai, JK minta izin sebentar meninggalkan rapat untuk menemui Jokowi.
Sebelum bertemu dengan Jokowi, pagi tadi JK menerima Ketum Golkar, Airlangga Hartanyo di kediaman wapres. Sebagai politikus senior Golkar dan mantan ketum, banyak pesan disampaikan JK untuk Airlangga.
Salah satunya, JK meminta Golkar sebagai partai dengan jumlah suara yang besar tetap solid dan fokus pada pemenangan.
Baca juga:
Minus Golkar, sekjen parpol koalisi kumpul bahas pendaftaran Jokowi ke KPU
Yenny Wahid: Mahfud MD NU tulen
Finalisasi Cawapres, Jokowi dan ketum parpol koalisi bertemu besok malam
Tak ke rumah Megawati, Jokowi kirim utusan bahas pendaftaran capres
Jokowi dinilai butuh cawapres militer yang paham keamanan negara dan pertanian
Jokowi masih buka koalisi untuk partai lain: Gemuk asal sehat, tak apa-apa
KPK belum terima permintaan pengecekan rekam jejak cawapres Jokowi