Perintah pertama Kapolri Jenderal Tito pada Kabareskrim Komjen Arief
Tito yakin dengan pengalaman Arief semenjak perwira pertama sebagai anggota reserse, dan cukup lama 4 tahun di Bareskrim sebagai direktur reserse eksus memiliki kapabilitas, kompetensi dan memiliki moral yang cukup baik.
Komjen Arief Sulistyanto resmi menjabat Kabareskrim Polri usai dilantik Kapolri Jenderal Tito Karnavian di Mabes Polri. Tito memerintahkan Kabareskrim untuk mengungkap kejahatan tingkat tinggi.
"Saya berharap nanti pak Arief bisa membuat gebrakan-gebrakan termasuk di antaranya menangani masalah kasus konvensional, kejahatan transnasional, kasus kontigensi, termasuk mendukung penanganan terorisme oleh Densus, juga sekaligus bisa membantu pemerintah dalam rangka untuk menjaga stabilitas ekonomi dalam berbagai bidang," kata Tito, Jumat (17/8)
-
Kapan M. Hasan menjabat sebagai Kapolri? Jenderal Polisi (Purn.) Drs. Mohamad Hasan adalah seorang Kepala Kepolisian Republik Indonesia di era Orde Baru (1971-1974) dan pernah menjabat sebagai Duta Besar RI untuk Malaysia dari tahun 1974 hingga 1978.
-
Kapan wisuda anggota Polri di Turki? Acara tersebut diselenggarakan pada 26 Juli 2023 waktu setempat.
-
Kapan Ari Dono Sukmanto menjabat sebagai Kapolri? Dia menjabat antara 23 Oktober 2019 hingga 1 November 2019 alias 1 pekan 2 hari.
-
Kapan Monumen Ari-Ari Kartini didirikan? Didirikan pada tahun 1979, monumen ini memiliki bentuk menyerupai bunga teratai yang bermakna kelahiran. Kuncup kedua bunga Teratai itu berjumlah 21 mewakili tanggal lahir Kartini. Selain itu ada juga empat buah lampu menunjukkan bulan April dan 18 kuncup paling bawah yang menunjukkan tahun 1800.
-
Siapa yang ikut bernyanyi bersama Kapolri? Kapolri pun mengambil posisi sebagai vokalis bersama Armand Maulana, sedangkan Panglima TNI mengambil gitar untuk mengiringi.
-
Di mana Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berada ketika HUT PP Polri? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
Tito yakin dengan pengalaman Arief semenjak perwira pertama sebagai anggota reserse, dan cukup lama 4 tahun di Bareskrim sebagai direktur reserse eksus memiliki kapabilitas, kompetensi dan memiliki moral yang cukup baik.
"Saya berharap banyak dapat membawa perbaikan di bidang reserse di samping bidang SDM. Pak Arief dan Asisten SDM yang sudah ditunjuk orang yang sudah kita sepakati untuk melanjutkan perbaikan yang sudah bagus di bidang SDM," jelas Tito.
Baca juga:
Momen pelantikan dan Sertijab Wakapolri dan Bareskrim di Mabes Polri
Kapolri: Pemilihan Ari Dono jadi Wakapolri sudah dikonsultasikan ke Presiden
Komjen Ari Dono jadi Wakapolri dan Komjen Arief Sulistyanto jabat Kabareskrim
Kabareskrim Komjen Ari Dono jadi Wakapolri, dilantik pukul 14.00 WIB
Soal Wakapolri pengganti Syafruddin, Menkopolhukam serahkan ke Kapolri