Pesan Jokowi untuk calon jenderal TNI/Polri: Jaga stabilitas keamanan demi investasi
Dalam amanatnya, Jokowi meminta para calon jenderal ini untuk menjaga stabilitas keamanan dan politik. Menurut Jokowi, ini diperlukan untuk menciptakan iklim investasi yang baik.
Presiden Joko Widodo memberi pengarahan kepada siswa sekolah staf dan komando TNI dan peserta sekolah staf dan pimpinan Polri di Istana Negara pada Kamis (23/8). Sebanyak 145 siswa dari Polri dan 57 siswa dari TNI turut hadir dalam pengarahan ini.
Dalam amanatnya, Jokowi meminta para calon jenderal ini untuk menjaga stabilitas keamanan dan politik. Menurut Jokowi, ini diperlukan untuk menciptakan iklim investasi yang baik.
-
Kapan Jokowi mengingatkan TNI-Polri untuk mewaspadai drone perang? Presiden Joko Widodo atau Jokowi memimpin pembukaan Rapat Pimpinan TNI-Polri 2024 di Mabes TNI, Jakarta, Rabu (28/2/2024).
-
Siapa yang diusulkan Presiden Jokowi sebagai calon Panglima TNI? Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengusulkan Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI.
-
Kapan Presiden Jokowi menganugerahkan Bintang Bhayangkara Nararya kepada ketiga anggota Polri? Presiden Joko Widodo hadir dalam Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024 di Pelataran Merdeka Monumen Nasional Jakarta, Senin (01/07).Di kesempatan yang sama, Jokowi juga memberikan atau menganugerahkan Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya.
-
Kapan Jokowi memanggil Kapolri dan Jaksa Agung? "Sudah saya panggil tadi," kata Presiden Jokowi saat diwawancarai di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (27/5).
-
Kenapa Presiden Jokowi mendukung Timnas Indonesia? Dalam unggahan yang sama, Jokowi menyisipkan doa dan harapan agar Timnas Indonesia mampu melaju hingga ke babak berikutnya. “Selangkah lagi untuk melaju ke fase kualifikasi babak ketiga Piala Dunia 2026, Teruslah berjuang dengan penuh semangat” ungkapnya.
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
"Karena tidak mungkin investasi datang ke sebuah daerah, ke sebuah negara apabila negara itu tidak stabil secara politik dan tidak aman. Tidak mungkin," kata Jokowi.
Investasi dapat menumbuhkan ekonomi dan pembukaan lapangan kerja bagi masyarakat. Oleh sebab itu, Kepala Negara meminta Polri dan TNI menjaga stabilitas politik dan ekonomi terutama di daerah-daerah.
"Jangan sampai justru ada yang investasi di daerah, ada yang mengganggu, kita diem. Nah ini keliru besar. Karena sekali lagi investasi itulah yang akan meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan akan membuka lapangan kerja yang sangat dibutuhkan oleh rakyat," terang mantan Gubernur DKI Jakarta itu.
Reporter: Hanz Salim
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Jokowi sebut, raihan sementara medali emas di Asian Games sesuai target
Presiden Jokowi bahas ekonomi berkeadilan dengan PP Muhammadiyah
Gaya kasual Jokowi saat nonton final bulutangkis beregu Asian Games
Surat belum diterima, Jokowi tak bisa jawab soal rencana pertemuan dengan Prabowo
Jokowi serahkan dua ekor sapi kurban ke PP Muhammadiyah