Relawan Basuki-Djarot deklarasi dukung Jokowi di Pilpres 2019
Namun, mantan Wali Kota Blitar ini enggan berkomentar mengenai pencalonan dirinya sebagai kepala daerah. Termasuk kemungkinan bapak tiga orang putri itu diusung sebagai calon Gubernur Jawa Timur usai lengser.
Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat meminta kepada para relawan untuk tetap berjuang dan memberikan dukungan pada Pilkada 2018 dan Pemilu 2019. Karena perjuangan tersebut dilakukan untuk Indonesia.
"Kita tetap berjuang untuk Indonesia 2018-2019 kita berjuang lagi untuk indonesia," katanya dalam pesta perpisahan 'Kaleidoskop dan Terima Kasih Untuk Ahok-Djarot' di Lapangan Banteng, Sabtu (14/10).
Namun, mantan Wali Kota Blitar ini enggan berkomentar mengenai pencalonan dirinya sebagai kepala daerah. Termasuk kemungkinan bapak tiga orang putri itu diusung sebagai calon Gubernur Jawa Timur usai lengser.
Pada kesempatan sama pula, relawan Basuki-Djarot mendeklarasikan dukungan terhadap pencalonan Joko Widodo dalam Pilpres 2019. Hal itu tertuang dalam maklumat tertulis dalam acara perpisahan ini yang berjudul 'Maklumat Dukungan kepada Presiden Joko Widodo'.
Maklumat itu berbunyi sebagai berikut:
Jokowi adalah sosok yang merakyat dan telah terbukti membangun negeri.
Rekam jejak Jokowi dibuktikan, dengan hasil kerja nyata, yang dapat dirasakan seluruh warga Jakarta saat menjadi Gubernur DKI dan dilanjutkan hingga kini saat menjadi Presiden Republik Indonesia.
Atas itulah, kami menilai, bahwa Joko Widodo adalah figur pemimpin, yang memiliki etos kerja yang tinggi, sehingga kami, relawan Basuki Djarot siap mengawal pemerintahan Jokowi, meneguhkan hati dan memantapkan dukungan kepada Joko Widodo sebagai Presiden Republik Indonesia 2 periode.
Jakarta, 14 Oktober 2017
Tertanda,
Relawan Basuki Djarot
Baca juga:
Pendukung Jokowi-Ahok-Djarot mulai sesaki Lapangan Banteng
Polisi imbau relawan Ahok-Djarot bubarkan diri sebelum jam 10 malam
Gerindra manfaatkan kondisi ekonomi masa Jokowi sebagai senjata di 2019
Pembelaan anak buah Prabowo saat sang komandan dianggap tak bertaji lawan Jokowi
PSI tegaskan dukungan untuk Jokowi di Pilpres 2019
Anomali merosotnya elektabilitas partai pendukung Jokowi
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Siapa yang mengunjungi Presiden Jokowi di Indonesia? Presiden Jokowi menerima kunjungan kenegaraan dari pemimpin Gereja Katolik sekaligus Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu, 4 September 2024.
-
Apa yang dibicarakan Prabowo dan Jokowi? Saat itu, mereka berdua membahas tentang masa depan bangsa demi mewujudkan Indonesia emas pada tahun 2045.
-
Siapa saja yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Sejumlah petinggi PT Vale Indonesia Tbk bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (5/8) pagi. Petinggi PT Vale yang datang ke Istana di antaranya Direktur PT Vale Indonesia Febriany Eddy, Chairman Vale Base Metal Global Mark Cutifani, dan Chief Sustainable and Corp Affair Vale Base Metal Emily Olson.
-
Bagaimana Presiden Jokowi diajak berfoto bersama? Jokowi bersama Menhan, Panglima TNI, dan tiga kepala staf kemudian kompak berfoto bersama menggunakan jaket bomber berwarna biru tua.
-
Siapa yang meminta tanda tangan Presiden Jokowi? Pasangan artis Vino G Bastian dan Marsha Timothy kerap disebut sebagai orang tua idaman. Pasalnya demi impian sang anak, Jizzy Pearl Bastian, pasangan orang tua ini rela melakukan segala cara.