Sapa Petani di Sragen, Jokowi Singgung Konsep Modernisasi Dalam Pertanian
Setelah Sragen, Jokowi akan menghadiri pengajian dalam rangka Isra Miraj Nabi Muhammad SAW di di GOR Pandawa, Solo Baru, Sukoharjo. Acara tersebut di jadwalkan malam ini.
Presiden Joko Widodo alias Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Sragen, Jawa Tengah. Salah satu agenda Jokowi menemui ribuan petani di GOR Diponegoro.
Pantauan di lokasi, ribuan petani dan warga sudah memadati gelanggang olahraga terbesar di Bumi Sukowati itu sejak pagi. Sambutan juga dilakukan sejumlah pelajar dan warga di sepanjang jalan yang dilewati rombongan Jokowi.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Kapan Pasar Jongke diresmikan oleh Presiden Jokowi? Pada Sabtu (27/7), Presiden Jokowi meresmikan Pasar Jongke yang berada di Laweyan, Kota Surakarta.
-
Kapan Jokowi mencoblos? Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah melakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024 di TPS 10 RW 02 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (14/2).
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
Jokowi melintasi jalan tersebut pukul 9.45 WIB. Tampak Ibu Negara Iriana Jokowi dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, mendampingi.
"Acara ini dihadiri oleh Persatuan Paguyuban Petani Padi (Perpadi),
Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) pengusaha pupuk dan lainnya. Sragen ini lumbung padi nasional, 70-80 persen wilayah kami merupakan lahan pertanian. Jadi kami mohon arahan dari pak Presiden," ujar Bupati Sragen, Kusdinar Yuni, Rabu (3/4).
Presiden Jokowi yang sempat berdialog dengan para petani. Mantan wali kota Solo itu menekankan pentingnya modernisasi dalam pertanian agar hasilnya lebih maksimal.
"Saya tekankan, sekarang ini pentingnya modernisasi penggilingan padi. Sekarang ini sudah modern, ini harus diubah. Harus ada dryer atau pengering gabah dan pengemasan," katanya.
Setelah Sragen, Jokowi akan menghadiri pengajian dalam rangka Isra Miraj Nabi Muhammad SAW di di GOR Pandawa, Solo Baru, Sukoharjo. Acara tersebut di jadwalkan malam ini.
Baca juga:
Jokowi Sebut Baru 27 Persen Warga Indonesia Tahu 3 Kartu Sakti
Pakai Baju Pendukung Jokowi, Petugas Proyek Dikeroyok Sekelompok Orang Tak Dikenal
Jokowi Mengaku Makin Kurus Gara-Gara Tak Bisa Makan Siang Selama Kampanye
Terungkap Alasan AKP Sulman Cabut Pernyataan dan Tindakan Bawaslu
Mendagri Tantang BPN Prabowo: Buktikan Saya Tidak Netral
Atta Halilintar Tanya Alasan Jokowi Suka Beri Kuis Soal Nama Ikan, Jawabannya Menohok
Jokowi: Coba di Negara Mana Ada Presiden Lewat Dicegat Warga