Tinjau Vaksinasi di Cilacap, Jokowi Berpesan Siswa & Santri PTM dengan Prokes
Kepala Negara berharap pembelajaran tatap muka bisa kembali dilakukan. Asalkan para pelajar sudah divaksinasi Covid-19.
Presiden Joko Widodo atau Jokowi meninjau vaksinasi Covid-19 di SMAN 2 Cilacap, Jawa Tengah, Kamis (23/9). Jokowi menyebut, ada 107.000 pelajar dan santri yang divaksin di 10 provinsi.
"Hari ini divaksin 107.000 pelajar dan santri di 10 provinsi," kata Jokowi di SMAN 2 Cilacap, Jawa Tengah, Kamis (23/9).
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Apa isi dari gugatan terhadap Presiden Jokowi? Gugatan itu terkait dengan tindakan administrasi pemerintah atau tindakan faktual.
-
Siapa yang meminta tanda tangan Presiden Jokowi? Pasangan artis Vino G Bastian dan Marsha Timothy kerap disebut sebagai orang tua idaman. Pasalnya demi impian sang anak, Jizzy Pearl Bastian, pasangan orang tua ini rela melakukan segala cara.
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
-
Apa tujuan utama dari sambutan Presiden Jokowi? Kepala Negara berharap para tamu menikmati jamuan hidangan dan pertunjukkan khas Indonesia yang telah disediakan. “Terima kasih atas partisipasinya. Saya berharap semangat malam ini dapat membawa kita untuk bekerja bersama berbagi akses air bersih dan sanitasi untuk semua orang,” kata Joko Widodo.
Kepala Negara berharap pembelajaran tatap muka bisa kembali dilakukan. Asalkan para pelajar sudah divaksinasi Covid-19.
"Kita harapkan setelah divaksin anak anakku semua baik para pelajar, para santri, bisa melakukan pembelajaran tatap muka kembali," ucapnya.
Jokowi berpesan para pelajar tetap disiplin protokol kesehatan meski sudah divaksin. Dia harap pembelajaran tatap muka bisa dilakukan jika di daerahnya sudah turun PPKM ke level 3.
"Meskipun baru satu suntikkan, nanti dua, tiga atau empat minggu pada suntikkan kedua, tetapi kalau level kota dan kabupatennya sudah level tiga, silakan belajar tatap muka tetapi dengan prokes yang ketat utamanya memakai masker," tuturnya.
Turut menemani Presiden Jokowi Kepala Badan Intelijen Negara Jenderal Budi Gunawan, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, dan Bupati Cilacap Tatto Suwarto.
Baca juga:
Pakar: Selama Efikasi Vaksin di Atas 50 persen, Masih Bisa Menekan Dampak Covid-19
Siapkan 'Rumah Sehat', Pemkot Medan Kembali Buka Sentra Vaksinasi Massal
Jokowi Ingatkan Pelajar Jaga Prokes saat Belajar Tatap Muka, Terutama Pakai Masker
Dukung Program Pemerintah, Gajah Tunggal Gelar Vaksinasi Covid-19
Kemenkes Prioritaskan Vaksin Sinovac untuk Penyuntikan Dosis Kedua di Akhir Oktober