VIDEO: 744 Pamong Praja Muda IPDN Resmi Dilantik Wapres JK
JK juga menyematkan pin purna, memasangkan pangkat dan menyerahkan keputusan Menteri Dalam Negeri RI. JK berpesan kepada lulusan IPDN untuk dapat melayani masyarakat dengan cepat, mudah dan tuntas.
Wapres Jusuf Kalla melantik 744 orang Pamong Praja Muda lulusan IPDN Angkatan XXVI di Kampus IPDN, Jatinangor, Jawa Barat. Pelantikan ditandai dengan pengalungan penghargaan Kartika Astha Bratha kepada lulusan terbaik Program D-IV, Alexander Lendie Nicholas dan Kartika Pradnya Utama kepada lulusan terbaik program S1 yakni Sarto Sirenden.
JK juga menyematkan pin purna, memasangkan pangkat dan menyerahkan keputusan Menteri Dalam Negeri RI. JK berpesan kepada lulusan IPDN untuk dapat melayani masyarakat dengan cepat, mudah dan tuntas.
-
Kenapa Ridwan Kamil menemui Jusuf Kalla? “Beliau kan orang pintar ya dan penuh dengan pengalaman, arif, bijaksana. Sehingga saya perlu mendapatkan arahan, wejangannya dari beliau,” sambungnya.
-
Bagaimana Jusuf Kalla menilai dampak dari hukuman terhadap BUMN yang rugi? Kalau suatu kebijakan bisnis, langkah bisnis rugi cuma dua kemungkinannya, dia untung, dan rugi. Kalau semua perusahaan rugi, maka seluruh BUMN karya harus dihukum, ini bahayanya, kalau satu perusahaan rugi harus dihukum, maka semua perusahaan negara harus dihukum, dan itu akan menghancurkan sistem," ujar JK.