VIDEO: Prabowo Dibilang Galak Bikin Menteri Was-was Kerja, Begini Reaksi Kejutan Prof Stella
Presiden Prabowo Subianto menghadiri Perayaan Natal Nasional 2024 yang digelar di Indonesia Arena Jakarta, Sabtu (28/12)
Presiden Prabowo Subianto menghadiri Perayaan Natal Nasional 2024 yang digelar di Indonesia Arena Jakarta, Sabtu (28/12). Pada kesempatan tersebut, Prabowo mengaku sejumlah Menteri was-was bekerja untuk dirinya.
Awalnya Prabowo meminta sabar kepada rakyat Indonesia untuk melihat hasil kinerja sebagai presiden. Lantaran Prabowo baru menjabat selama 2 bulan 8 hari.
- VIDEO: Prabowo Joget Santai Si Koruptor Coba Goyang Pemerintah, Begini Reaksi Mayor TNI Teddy
- Prabowo: Kalau Ada yang Mau Rampok dari Rakyat Saya Galak
- VIDEO: Diperintah Prabowo Para Jenderal-Menteri & Seskab Teddy Nyanyi, Guru Terharu Menangis
- VIDEO: Wajah Ceria Profesor Stella, Sudaryono hingga Dyah Roro ke Hambalang Pembekalan Prabowo
Prabowo juga mengaku bangga kepada para menterinya yang telah membantu di pemerintahan. Prabowo menambahkan awalnya mereka khawatir bekerja dengan dirinya. Lantaran Prabowo merupakan sosok yang galak.