VIDEO: Quick Count LSI Denny JA "PSI Tak Lolos ke Senayan, PPP Masih Abu-Abu"
Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA melakukan analisis hitung cepat atau quick count terkait Pemilu Legislatif (Pileg) 2024.
Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA melakukan analisis hitung cepat atau quick count terkait Pemilu Legislatif (Pileg) 2024.
Quick Count LSI Denny JA: PSI Tak Lolos ke Senayan, PPP Masih Abu-Abu
Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA melakukan analisis hitung cepat atau quick count terkait Pemilu Legislatif (Pileg) 2024. Hasilnya, ada sejumlah partai yang tidak melampaui Parliamentary Treshold 4 persen atau gagal lolos masuk Senayan, antara lain Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Hanura, Perindo, hingga Gelora.
Sementara untuk Partai Persatuan Pembangunan (PPP) masih kategori abu-abu atau belum bisa disebut lolos Senayan atau tidak. Sebab, dalam quick count partai tersebut hanya memperoleh suara 3,88 persen.
- VIDEO: Quick Count Suara Masuk 97 Persen, Prabowo Kokoh di Puncak 6 Lembaga Survei
- Quick Count LSI Denny JA: PSI Tak Lolos Senayan, PPP Masih Abu-Abu
- Quick Count LSI Denny JA di Sumatera 75,71% Suara Masuk: Anies 25,11%, Prabowo 58,32% dan Ganjar 16,57%
- Quick Count LSI Denny JA 59,5 Persen Suara Masuk: Anies 22,83 Persen, Prabowo 59,28 persen dan Ganjar 17,88 Persen