VIDEO: Respon Kasal Yudo saat Kasad Andika Dipilih Jokowi Sebagai Calon Panglima TNI
Sikap Yudo ini sekaligus merespon keputusan Presiden Jokowi menunjuk Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal Andika Perkasa.
Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana Yudo Margono meminta pasukannya tetap bersikap loyal. Sikap Yudo ini sekaligus merespon keputusan Presiden Jokowi menunjuk Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal Andika Perkasa. Saat nama Andika disebut sebagai calon panglima di DPR, Yudo mengaku langsung memberikan arahan ke jajarannya di TNI Angkatan Laut.
Kurang lebih 15 menit, dirinya menyampaikan arahan agar pasukan tetap loyal terhadap segala keputusan Presiden Jokowi. Sebab keputusan diambil Presiden selaku pimpinan tertinggi tentu menjadi keputusan terbaik bagi TNI maupun negara. Untuk itu, Yudo kembali menegaskan agar anak buahnya di TNI Angkatan Laut untuk tetap loyal kepada Andika selaku calon panglima.
-
Kapan video gladi bersih TNI direkam? Unggahan tersebut ternyata merupakan rekaman yang diambil saat gladi bersih perayaan HUT TNI ke-78 pada 3 Oktober 2023 lalu.
-
Di mana video gladi bersih TNI direkam? Dalam sejumlah video yang beredar di media sosial, tampak para warga dan pengendara mengabadikan momen saat sejumlah kendaraan tempur milik TNI melewati jalanan ibu kota.
-
Bagaimana Brimob dan TNI menghadapi serangan dari KKB di video tersebut? Dalam video tersebut, terlihat beberapa anggota TNI dan Polri sedang menembak ke KKB Papua dengan posisi tiarap.
-
Apa yang diklaim oleh video yang beredar? "PRESIDEN JOKOWI DAN SIGIT RESMI COPOT POLDA JABAR AKIBAT BATALKAN SIDANG PEGI" tulis akun @AKTUAL dalam keterangan video.
-
Di mana letak permukiman terbengkalai di Jakarta yang diulas dalam video? Baru-baru ini sebuah kawasan di wilayah Jakarta Timur yang terbengkalai terungkap, dengan deretan rumah yang ditinggalkan oleh penghuninya.
-
Apa yang diklaim terjadi di video yang beredar? Beredar video yang mengeklaim aparat kepolisian melakuan penggeledahan atas rumah menantu Presiden Joko Widodo, Bobby Nasution.
Sumber Video:
-Youtube/MARINIR TNI AL (https://www.youtube.com/watch?v=x8tUk_p0sFE)
-Youtube/DPR RI (https://www.youtube.com/watch?v=g6Zq5lO1-Ns)
-Youtube/Puspen TNI