Airlangga Yakin Jokowi-Ma'ruf Bakal Menang di Jabar
Airlangga Yakin Jokowi-Ma'ruf Bakal Menang di Jabar. Berbagai aktivitas Jokowi yang turun langsung ke lapangan, menurutnya sangat membantu elektabilitas bisa terus naik. Bahkan ia menargetkan, internal Golkar bisa all out dalam memenangkan Jokowi di 2019.
Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto yakin pasangan Capres-Cawapres nomor urut 01 Jokowi-Ma'ruf Amin akan menang besar di Jawa Barat (Jabar) pada Pemilu 2019 mendatang. Keyakinan Airlangga itu kata dia juga berdasarkan penilaian bahwa Partai Golkar punya dukungan yang kuat di wilayah ini. Hal itu akan difungsikan di Pilpres dan Pileg 2019.
"Menang tebal itu maksudnya di atas 50 persen karena di Jabar ini salah satu basis Partai Golkar. Ya tentu Partai Golkar akan bekerja keras karena sekaligus untuk pileg," kata Airlangga saat mendampingi Jokowi di Bandung.
-
Apa yang diraih Partai Gerindra di Pemilu 2019? Pada Pemilu 2019, perolehan suara Partai Gerindra kembali naik, walau tidak signifikan. Partai Gerindra meraih 12,57 persen suara dengan jumlah pemilih 17.594.839 dan berhasil meraih 78 kursi DPR RI.
-
Siapa saja yang ikut dalam Pilpres 2019? Peserta Pilpres 2019 adalah Joko Widodo dan Prabowo Subianto.
-
Apa yang dilakukan Partai Golkar dalam Pilpres 2024? Presiden terpilih periode 2024-2029 sekaligus Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, mengucapkan terima kasih kepada Partai Golkar atas kerja keras memenangkan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024. Dia menyebut, Partai Golkar telah bekerja keras.
-
Partai apa yang menang di Pemilu 2019? Partai Pemenang Pemilu 2019 adalah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dengan persentase suara sebesar 19.33% atau 27,05 juta suara dan berhasil memperoleh 128 kursi parpol.
-
Kapan Partai Golkar didirikan? Partai Golkar bermula dengan berdirinya Sekber Golkar di masa-masa akhir pemerintahan Presiden Soekarno. Tepatnya tahun 1964 oleh Angkatan Darat digunakan untuk menandingi pengaruh Partai Komunis Indonesia dalam kehidupan politik.
-
Apa yang dikatakan Sekjen Golkar tentang arah koalisi di Pilpres 2024? Sekjen Golkar menambahkan, di akhir pertemuan, Airlangga memakaikan jaket kuning loreng kepada seluruh ketua dewan. Jaket kuning loreng ini juga yang dikenakan seluruh Ketua DPD Tingkat I Partai Golkar saat bertemu Airlangga di Bali.
Berbagai aktivitas Jokowi yang turun langsung ke lapangan, menurutnya sangat membantu elektabilitas bisa terus naik. Bahkan ia menargetkan, internal Golkar bisa all out dalam memenangkan Jokowi di 2019.
"Kita melihat ada potensi tambahan kursi. Kita di Jabar utara kuat. Di Jabar selatan pernah kuat dan diperkuat lagi. Tinggal kita reaktivasi mesinnya," kata Menteri Perindustrian itu.
Baca juga:
Politikus Golkar sebut Jokowi beri kebebasan partai koalisi berkompetisi
Akbar Tanjung Soal Politik Genderuwo: Jokowi lihat kompetisi politik perlu diperbaiki
Diduga Bagi-bagi Uang, 2 Caleg Golkar Dapil Jateng Terancam 2 Tahun Penjara
Airlangga sebut Bupati Indramayu mundur karena ingin konsentrasi ke keluarga
Untung rugi Jokowi rangkul Yusril versi timses
Kubu Jokowi: Prabowo terus lakukan kesalahan, apa dapat dipercaya?