Harlah ke-20, Fraksi PKB Fokus 5 Strategi Pembangunan
Selanjutnya, pendidikan moral, akhlaq dan kepribadian bangsa juga tak kalah penting. "Dengan cara memperbanyak pendidikan keagamaan dan dakwah di setiap tempat."
Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB) akan menggelar harlah ke-20 mulai 29 Oktober hingga 31 Oktober 2019. Pada malam puncak akan diisi acara launching buku kinerja FPKB DPR RI serta belajar menjadi anggota Parlemen atau Road to Senayan bersama kaum milenial seperti youtuber, content creator serta selebgram.
Anggota DPR Fraksi PKB Acep Adang Ruhiat mengatakan ada 5 strategi yang difokuskan partai. Yakni bidang pendidikan, kesehatan ekonomi, mengurangi kemiskinan serta pendidikan moral, akhlaq dan kepribadian.
-
Kenapa Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memberikan keringanan PBB? Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memberikan keringanan PBB dengan tujuan untuk: Membantu masyarakat: Terutama bagi mereka yang mengalami kesulitan ekonomi. Meningkatkan kepatuhan wajib pajak: Dengan memberikan kemudahan, diharapkan semakin banyak wajib pajak yang taat membayar pajak. Mendukung pertumbuhan ekonomi: Keringanan pajak dapat mendorong aktivitas ekonomi dan investasi.
-
Apa yang diumumkan oleh BPBD DKI Jakarta? Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengumumkan, cuaca ekstrem berpotensi melanda Ibu Kota hingga 8 Maret 2024.
-
Apa saja jenis PPKS yang ditemukan di Jakarta? Contoh PPKS yang dijangkau adalah manusia gerobak, manusia silver, pengemis, dan badut.
-
Apa saja jenis keringanan PBB yang diberikan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta? Pengurangan Pokok PBB di Jakarta merupakan kebijakan yang membantu meringankan beban Wajib Pajak yang memenuhi kriteria tertentu. "Kebijakan ini sejalan dengan komitmen pemerintah untuk menciptakan keadilan dan pemerataan dalam pemungutan pajak," ujar Morris dalam pernyataannya yang diterima, Selasa (30/7).Morris mengatakan kebijakan ini memberikan kesempatan bagi wajib pajak untuk mengurangi bahkan membebaskan beban pajak mereka. Namun tidak semua wajib pajak bisa menikmati keringanan ini. Ada beberapa kriteria yang harus dipenuhi, antara lain: 1. Wajib pajak orang pribadi berpenghasilan rendah: Bagi Anda yang memiliki penghasilan terbatas dan merasa terbebani dengan kewajiban membayar PBB, pemerintah memberikan keringanan khusus.2. Wajib pajak badan yang mengalami kerugian: Perusahaan yang mengalami kerugian atau penurunan aset bersih pada tahun sebelumnya juga berhak mendapatkan keringanan.3. Wajib pajak yang objek pajaknya terdampak bencana: Jika properti mengalami kerusakan akibat bencana alam, kebakaran, atau peristiwa serupa, bisa mengajukan pengurangan PBB.
-
Siapa yang yakin bahwa PKB punya kekuatan di Jateng? “Bukan satu Provinsi didominasi oleh satu partai. PKB ini punya kekuatan yang tidak kalah besar di Jateng. jadi kami makin optimis dalam beberapa perjalanan hari ini bahwa perubahan itu kuat sekali,”
-
Bagaimana cara mengajukan keringanan PBB di Jakarta? Proses pengajuan keringanan PBB cukup mudah, antara lain:1. Akses laman pajakonline.jakarta.go.id: Semua proses pengajuan dilakukan secara online melalui laman ini.2. Siapkan dokumen persyaratan: Siapkan dokumen yang diperlukan sesuai dengan kategori Anda, seperti KTP, NPWP, laporan keuangan, atau surat keterangan dari instansi terkait. 3. Ajukan permohonan: Isi formulir permohonan secara lengkap dan benar, lalu unggah dokumen yang diperlukan.
"Dalam bidang pendidikan, PKB bakal meningkatkan kualitas SDM di tingkat praktisi dan akademisi baik sarana maupun prasarana harus dapat menunjang proses pendidikan,agar dukungan tersebut bisa memiliki output lulusan yang berdaya saing yg tinggi," kata Acep dalam keterangannya, Selasa (29/10).
Kemudian, lanjut anggota Komisi X ini, dalam bidang kesehatan, PKB mendorong tersedianya dokter, tenaga medis yang profesional, sarana dan alat yang memadai. "Serta Kartu Sehat yang tidak memberatkan masyarakat," katanya.
Sedangkan di bidang ekonomi, FPKB mendesak peningkatan pemberdayaan ekonomi masyarakat dengan cara memperbanyak pendidikan dan pelatihan di sektor ekonomi.
"Agar terciptanya lapangan pekerjaan di semua sektor untuk meningkatkan pendapatan masyarakat dan juga modal kerja yang memadai," tuturnya.
"Untuk mengurangi angka kemiskinan dan pengangguran, PKB terus mengupayakan melalui salah satu program-program di kementerian desa dan program-program bantuan sosial yang tepat sasaran," ucapnya.
Selanjutnya, pendidikan moral, akhlaq dan kepribadian bangsa juga tak kalah penting. "Dengan cara memperbanyak pendidikan keagamaan dan dakwah di setiap tempat."
Baca juga:
Komposisi Pembagian Pos Menteri & Wamen untuk Parpol & Profesional, Siapa Terbanyak?
PKB Berharap Jokowi Tambah Wakil Menteri Lagi
Jokowi Tunjuk Kakak Cak Imin Jadi Mendes, Ida Menaker & Agus Suparmanto Mendag
Jokowi Beri Tugas Politikus PKB Agus Suparmanto Tangani Sektor Perdagangan
Ini Daftar Sementara Jatah Menteri Jokowi dari Parpol dan Profesional
Bertemu Jokowi, Halim Iskandar Bahas Masalah Ekonomi dan Sosial