PAN Minta Fasilitas Hotel untuk Isoman Anggota DPR Dibatalkan
Ketua Komisi VIII DPR RI ini menyebut, sebaiknya anggaran yang dialihkan untuk fasilitas isolasi mandiri itu diperuntukkan untuk masyarakat. Misalnya untuk pengadaan obat atau sembako.
Waketum PAN Yandri Susanto menilai, hotel khusus anggota DPR isolasi mandiri tidak diperlukan. Ia mendesak supaya kebijakan Kesekjenan DPR RI ini dibatalkan.
"Terhadap keputusan sekjen dpr yang menyediakan hotel untuk isoman para Anggota DPR yang terpapar Covid-19, saya kira ini tidak tepat dan kami berharap ini dibatalkan," katanya kepada wartawan, Rabu (27/7).
-
Siapa yang menjabat di Komisi IX DPR RI? Kris Dayanti, saat menjadi anggota DPR RI, menjabat di Komisi IX yang mengurusi kesehatan, tenaga kerja, dan kependudukan.
-
Siapa yang memimpin Pertamina dalam RDP bersama Komisi VII DPR? Direktur Utama PT Pertamina (Persero), Nicke Widyawati bersama jajaran Direktur Utama Sub Holding mengikuti Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Komisi VII DPR RI di Gedung Nusantara Komisi VII, Senayan, Jakarta, Selasa, (21/11).
-
Kapan Rapat Dengar Pendapat Komisi XI DPR RI bersama BPS berlangsung? “Karena hal ini merupakan kebutuhan yang mendukung kinerja BPS untuk menjalankan tugas dalam menyediakan basis data kependudukan, hingga menjalankan program-program strategis, seperti Registrasi Sosial Ekonomi, hingga Sensus pertanian,” urai Puteri dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi XI bersama BPS pada Selasa (5/9).
-
Apa yang dikerjakan oleh Kepolisian Republik Indonesia (Polri) di bawah kepemimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang mendapat pujian dari Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni? “Sebagai mitra kerja kepolisian, Komisi III bangga sekali dengan kinerja Polri di bawah kepemimpinan Pak Kapolri Listyo Sigit. Polri tak hanya menjadi lebih humanis, tapi juga jadi jauh lebih inklusif. Kita bisa sebut semuanya, mulai dari kesetaraan gender, kesetaraan akses masuk tanpa pungli, dan kini pemberian kesempatan bagi penyandang disabilitas untuk mengabdi. Terobosan yang luar biasa,” ujar Sahroni dalam keterangannya, Selasa (27/2).
-
Apa yang diminta oleh Komisi III DPR kepada kepolisian terkait kematian Afif Maulana? Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni meminta kepolisian mengusut tuntas dugaan penganiayaan setelah ditemukannya mayat remaja laki-laki bernama Afif Maulana (AM) di bawah jembatan Kuranji, Kota Padang yang diduga dianiaya kepolisian.
-
Dimana pertemuan antara Komisi II DPR RI dengan Walikota Medan berlangsung? Selain bersilaturahmi, kunjungan kerja (kunker) Komisi II DPR RI yang diketuai Junimart Girsang ini dalam rangka mendengar dan mengetahui kesiapan Pemilu 2024 di Kota Medan. Sejumlah langkah, tindak lanjut dan ragam hal sesuai kapasitas pemerintah daerah dalam mendukung kelancaran dan suksesnya Pemilu 2024 dipaparkan Wali Kota Medan Bobby Nasution di hadapan anggota Komisi II DPR RI di Balai Kota Medan, Kamis (14/9).
Ketua Komisi VIII DPR RI ini menyebut, sebaiknya anggaran yang dialihkan untuk fasilitas isolasi mandiri itu diperuntukkan untuk masyarakat. Misalnya untuk pengadaan obat atau sembako.
"Dan bilamana ada anggaran DPR yang dilakukan untuk refocusing penanganan Covid-19, itu sebaiknya dananya diperuntukkan untuk masyarakat atau rakyat, seperti pengadaan obat-obatan atau pengadaan sembako, atau untuk bantuan yang lain yang langsung kepada masyarakat," ujarnya.
Yandri mengatakan, anggota dewan bisa mengurus diri sendiri. Tidak perlu menggunakan fasilitas negara untuk isolasi mandiri.
"Jadi kalau untuk anggota dewan saya kira mereka-mereka atau kami-kami sudah mampu untuk mengurus diri sendiri, dan tidak perlu difasilitasi oleh negara. Karena hari ini yang paling dibutuhkan adalah bagaimana kita membantu rakyat yang sedang kesusahan. Jadi kami usul supaya program hotel untuk isoman para anggota DPR itu dibatalkan," pungkasnya.
Baca juga:
PKS Usul Fasilitas Isolasi Anggota DPR Terbuka untuk Masyarakat
Politikus PPP Tolak Hotel Isolasi Mandiri: Jangan Membebani Anggaran Negara
Demokrat Tolak Fasilitas Isoman Anggota DPR: Bisa Pakai Rumah Dinas
Pimpinan Parlemen soal Fasilitas Hotel untuk Isoman: Tidak Khusus Anggota DPR!
Bebani Negara, Fasilitas Isolasi Mandiri Mewah Anggota DPR Harusnya Bayar Sendiri
Formappi Kritik Fasilitas Isoman Anggota DPR: Merakyat Tak Cuma Basa Basi Kampanye
Anggota DPR Kena Covid Difasilitasi Isolasi di Hotel, PKS Sebut Akibat RS Penuh