Real Count KPU Suara Masuk 43,85% di Jabar: Anies 31,81%, Prabowo 57,13%, Ganjar 11,05%
Di Jawa Barat (Jabar), surat suara yang sudah masuk ke real count sebesar 61.589 dari 140457 TPS atau 43,85 persen.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) terus melakukan penghitungan suara Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
- Real Count KPU 77,41% Suara Masuk: Anies 24%, Prabowo 58%, Ganjar 16%
- Real Count KPU 64.90% Suara Masuk: Anies 24.61%, Prabowo 57.48% dan Ganjar 17.91%
- Real Count 38,05% Suara Masuk di Luar Negeri, Ganjar Unggul, Prabowo & Anies Kejar-kejaran
- Real Count Suara Masuk 55,12% di Jateng: Anies 13%, Prabowo 52%, Ganjar 34%
Real Count KPU Suara Masuk 43,85% di Jabar: Anies 31,81%, Prabowo 57,13%, Ganjar 11,05%
Komisi Pemilihan Umum (KPU) terus melakukan penghitungan suara Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
Hingga pagi ini, total surat suara nasional sudah masuk ke penghitungan atau real count mencapai 41,01%.
Khusus di Jawa Barat (Jabar), surat suara yang sudah masuk ke real count sebesar 61.589 dari 140457 TPS atau 43,85 persen.
Dilihat dari situs pemilu2024.kpu.go.id, Kamis (15/2), data ini tercatat per pukul 09.00 WIB.
Berikut hasil real count yang disusun berdasarkan nomor urut capres-cawapres:
Capres-cawapres nomor urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar: 1.311.770 suara atau 31,81 persen
Capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka: 2.355.799 suara atau 57,13 persen
Capres-cawapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo dan Mahfud MD: 455.761 suara atau 11,05 persen
Sebagai informasi, real count berbeda dengan quick count dan exit poll. Jika quick count mengambil sampel secara statistik, sedangkan real count mengumpulkan data dari seluruh pemilih atau TPS.
Hasil dari real count hasilnya tidak secepat quick count dan exit poll, biasanya memerlukan waktu sampai berhari-hari.
Data yang dihitung adalah angka resmi dari tiap TPS, bukan berdasarkan sampel. Data real time KPU bisa dipantau di sini: