VIDEO: Ini Arti Isyarat Anies Tunjuk Jam & Putar Tangan di Debat: Waktunya Perubahan!
Anies sempat melempar bahasa isyarat dengan menunjuk jam dan memutar tangan.
Ini Arti Isyarat Anies Tunjuk Jam & Putar Tangan di Debat: Waktunya Perubahan!
Debat kelima digelar dengan tema berbeda pada Minggu, 4 Februari 2024.
Anies Baswedan, Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo beradu gagasan terkait tema Kesejahteraan Sosial, Kebudayaan, Pendidikan, Teknologi Informasi, Kesehatan, Ketenagakerjaan, Sumber Daya Manusia, dan Inklusi.
Anies sempat melempar bahasa isyarat dengan menunjuk jam dan memutar tangan. Terungkap, ternyata isyarat itu berarti 'waktunya perubahan' sesuai dengan gagasan Anies-Cak Imin.