Yenny Wahid mengaku tak dapat izin kiai sesepuh maju Pilgub Jatim
Prabowo, kata Yenny, mencoba meyakinkannya dengan berbagai data yang memastikan kans kemenangannya cukup kuat di Jawa Timur.
Zannuba Arifah Chafsoh Rahman Wahid alias Yenny Wahid menolak ajakan Partai Gerindra untuk maju dalam Pilgub Jawa Timur (Jatim) 2018. Penolakan itu dia sampaikan setelah melakukan pertemuan dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan beberapa petinggi partai lainnya Rabu (3/1) malam.
Setelah memutuskan tidak maju dalam Pilgub Jatim, Yenny mengakui sebelumnya ada diskusi panjang antara dirinya dan juga Prabowo terkait Pilkada Jatim. Yenny juga sempat mengatakan Prabowo terus meyakinkannya untuk maju sebagai pesaing Khofifah dan Gus Ipul.
-
Apa yang terjadi pada Pilkada di Jawa Timur? Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di lima wilayah di Jawa Timur dipastikan akan melawan kotak kosong.
-
Kenapa Pilkada di Jawa Timur akan melawan kotak kosong? Hal ini membuat Komisi Pemilihan Umum (KPU) memberi tambahan waktu untuk perpanjangan pendaftaran pasangan calon (paslon) selama 3 hari."Ada lima daerah di Jatim yang hanya ada satu paslon yang mendaftar, atau calon tunggal. Sehingga akan diberi tambahan waktu perpanjangan pendaftaran paslon sebanyak 3 hari," kata Komisioner KPU Jatim, Choirul Umam, Jumat (30/8).
-
Siapa yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur? Hal ini dirasakan Aming Aminoedhin, seniman yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur.
-
Siapa yang menepis isu Cak Imin maju di Pilkada Jatim? Wakil Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa Jazilul Fawaid menepis isu calon wakil presiden nomor urut 1 yang juga Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar akan maju pada Pemilihan Kepala Daerah Jawa Timur 2024. "Gus Muhaimin tidak mungkin, ngapain (maju Pilkada Jatim)," ujar Jazilul di Jakarta, Sabtu (6/4). Ia menegaskan sampai saat ini tidak ada pembahasan mengenai Cak Imin (sapaan akrab Muhaimin Iskandar) akan maju pada Pilkada Jatim.
-
Mengapa Aming dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur? Keluarga jadi salah satu faktor terpenting bagi seorang anak. Hal ini dirasakan Aming Aminoedhin, seniman yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur.
-
Kapan Pilkada serentak berikutnya di Indonesia? Indonesia juga kembali akan menggelar pesta demokrasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) secara serentak di tahun 2024. Pilkada 2024 akan dilasanakan ada 27 November 2024 untuk memilih gubernur, wali kota, dan bupati.
"Tentunya memang dari pihak Gerindra mencoba mempersuasi saya meyakinkan saya bahwa maju di Pilkada Jatim itu adalah langkah yang tepat. Secara politis," kata Yenny di Wahid Institute, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (4/1).
Prabowo, kata Yenny, mencoba meyakinkannya dengan berbagai data yang memastikan kans kemenangannya cukup kuat di Jawa Timur. Serta berpotensi mengalahkan dua calon lainnya.
"Mereka meyakinkan saya dengan data-data bahwa kans kemenangannya cukup kuat," ujarnya.
"Namun petimbangan saya bukankan saya akan menang atau tidak, tetapi bahwa ada kepentingan lain yang cukup besar yang harus saya utamakan yaitu kepentingan masyarakat, bangsa dan negara," ungkapnya.
Kedati demikian, Yenny menolak jika dirinya dianggap menolak ajakan Prabowo. Menurutnya ia hanya mengikuti apa yang disarankan para Kiai khususnya dari Nadhlatul Ulama (NU).
"Saya tidak menolak tawaran dari Bapak Prabowo cuma memang saya tidak mendapatkan izin dari pada sesepuh sehingga memang tidak bisa ikut dengan pemilihan di Jatim," tandasnya.
Baca juga:
Yenny Wahid tolak pinangan Prabowo untuk maju Pilgub Jatim
Gerindra, PAN dan PKS kumpul di rumah Prabowo bahas Pilgub Jatim
Biaya pemeriksaan kesehatan peserta Pilkada di Jatim Rp 13 juta per calon
Dua jam rapat, Prabowo Cs belum bisa tentukan calon di Pilgub Jatim
Gus Ipul - Anas tunggu arahan kiai sepuh Jatim