Ketum PAN Sebut Perbaikan Ekonomi Rakyat Lebih Penting Dari Sindir Menyindir
Zulkifli Hasan yang juga Ketua MPR ini menyebutkan fokus PAN adalah keberpihakan pada UKM, ikhtiar untuk mensejahterakan petani dan mendorong terbukanya lebih banyak lapangan kerja.
Perpolitikan Indonesia kini diramaikan oleh istilah sontoloyo, genderwo, Boyolali dan istilah lainnya. Hal itu justru makin menjauhkan publik dari substansi program kampanye pileg dan pilpres.
Menurut Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan, PAN akan tetap fokus dan konsisten mengusung agenda kebijakan ekonomi yang berpihak ke rakyat.
-
Mengapa Zulkifli Hasan merasa PAN layak menjadi pemenang di Pemilu 2024? "Kalau lihat malam ini wajar PAN menjadi pemenang pemilu, layak, pantas. Kader PAN punya talenta. Oleh karena itu, mari kita songsong kemenangan PAN di Pemilu 2024," ujar Zulhas dalam sambutannya di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Selasa (29/8/2023).
-
Kapan KH Zainal Mustafa diangkat sebagai Pahlawan Nasional? Pada 6 November 1972, KH Zainal Mustafa diangkat sebagai Pahlawan Pergerakan Nasional dengan Surat Keputusan Presiden Republik Indonesia No. 064/TK/Tahun 1972.
-
Kapan Zulhas menyampaikan pidato tentang membawa ide-ide PAN dalam memimpin Kemendag? Saat dipercaya memimpin Kementerian Perdagangan, sebagai Ketua Umum PAN saya membawa ide-ide partai ini untuk berpihak kepada kepentingan rakyat. Memastikan bahwa perdagangan kita harus untuk sebesar-besarnya kepentingan rakyat," ujar Zulhas dalam pidato perayaan HUT ke-25 Tahun PAN, di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (28/8/2023) malam.
-
Mengapa Zulkifli Hasan menekankan pentingnya UMKM? Mendag Zulhas menjelaskan sektor UMKM memiliki peran strategis dan besar dalam mendukung pertumbuhan ekonomi negara. “UMKM menopang masa depan ekonomi Indonesia, kenapa? Karena 64% bisnis di Indonesia berasal dari UMKM, Kuncinya UMKM maju, ekonomi maju.” jelas Zulhas.
-
Bagaimana Zulkifli Hasan mendorong perkembangan UMKM? Dirinya kembali menambahkan, bahwa UMKM lokal akan bisa lebih berkembang melalui e-commerce."Kamu semua bisa jualan bahkan sampai ke luar negeri, semuanya ada lengkap kan? Kaya mas Ardi ini sampai diajarin buka toko dan pakai fitur-fitur di Kampus Shopee, jadi omset bisa tambah banyak," tambah Zulkifli Hasan.
-
Bagaimana Zulhas menerapkan ide-ide PAN dalam memimpin Kemendag? Saat dipercaya memimpin Kementerian Perdagangan, sebagai Ketua Umum PAN saya membawa ide-ide partai ini untuk berpihak kepada kepentingan rakyat. Memastikan bahwa perdagangan kita harus untuk sebesar-besarnya kepentingan rakyat," ujar Zulhas dalam pidato perayaan HUT ke-25 Tahun PAN, di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (28/8/2023) malam.
"Kampanye PAN santun dan damai. Bukan kampanye sindir menyindir, berbalas kebencian atau sibuk berdebat istilah. PAN konsisten berjuang untuk kebijakan ekonomi yang berpihak pada rakyat kecil," ujar Zulkifli Hasan saat menyapa pedagang pasar tradisional Tanjung Pura Langkat bersama Cawapres Sandiaga Uno, Minggu (11/10).
Seperti diketahui, selama 3 hari PAN dan Sandiaga Uno akan menyapa warga Sumatera Utara, Riau dan diakhiri di Sumatera Selatan.
Zulkifli yang juga Ketua MPR ini menyebutkan fokus PAN adalah keberpihakan pada UKM, ikhtiar untuk mensejahterakan petani dan mendorong terbukanya lebih banyak lapangan kerja.
"Karena itu dalam setiap roadshow bersama Sandiaga Uno, PAN selalu memulai dengan menyapa pedagang pasar tradisional. Setelah itu bertemu UKM dan diakhiri ngopi bareng millenial. Bukan sekedar pertemuan, tetapi bicara hati ke hati," kata Zulkifli.
Selain menyapa pedagang pasar Tanjung Pura, Zulkifli bersama Sandiaga Uno juga akan dialog bersama Pelaku UKM Perempuan di Binjai, Ngobrol bareng emak emak pelaku UKM Medan dan ditutup Ngopi bareng millenial Medan.
Selanjutnya Zulkifli Hasan bersama Sandi akan menuju Riau (12) dan Sumatera Selatan (13). Dengan rata rata 12 titik pertemuan setiap hari. Dimulai pukul 07.00 dan selesai pukul 23.00 WIB.
Baca juga:
Ketum PAN: Kita harus optimis Prabowo-Sandi menang di Jawa Tengah
Di hadapan kader DPW Jatim, Zulkifli Hasan optimistis PAN menang Pemilu
Gandeng tokoh agama, Zulkifli Hasan ingin Pilpres 2019 adu ide & gagasan
Sambangi MPR, ojek online sampaikan keluhan dan minta Zulkifli jadi bapak angkat
Ketum PAN janji perjuangkan nasib pengemudi ojek online