Facebook rilis fitur unggulan baru, Video Ulang Tahun!
Fitur ini sudah mulai muncul minggu ini
Perlu kamu tahu, lebih dari 100 juta postingan ulang tahun yang dibuat setiap harinya di Facebook. Melihat betapa pentingnya hari ulang tahun bagi pengguna, Facebook mulai minggu ini, fitur baru berupa video ulang tahun.
Menurut Facebook, fitur ini dapat disesuaikan dengan menggabungkan pesan yang telah kamu terima dari teman, keluarga, dan foto yang ditag pada saat hari ulang tahun kamu. Mudah bukan?
-
Kenapa Facebook bisa jadi platform sosial media yang populer? Berikut ini adalah beberapa fitur yang membuat Facebook menjadi platform sosial media yang begitu populer: 1. Facebook memungkinkan Anda mengelola daftar teman dan memilih pengaturan privasi untuk menyesuaikan siapa yang dapat melihat konten di profil Anda. 2. Facebook memungkinkan Anda mengunggah foto dan menyimpan album foto yang dapat dibagikan dengan teman-teman Anda. 3. Facebook mendukung obrolan online interaktif dan kemampuan mengomentari halaman profil teman untuk tetap berhubungan, berbagi informasi, atau saling sapa. 4. Facebook mendukung halaman grup, halaman penggemar, dan halaman bisnis yang memungkinkan bisnis menggunakan Facebook sebagai sarana pemasaran media sosial. 5. Jaringan pengembang Facebook menghadirkan fungsionalitas tingkat lanjut dan opsi monetisasi. 6. Anda dapat melakukan streaming video langsung menggunakan Facebook Live. 7. Anda bisa mengobrol dengan teman dan anggota keluarga Facebook, atau menampilkan gambar Facebook secara otomatis dengan perangkat Portal Facebook.
-
Kata-kata lucu apa yang dibagikan di media sosial? Kata-Kata lucu yang dibagikan di medsos bisa menjadi hiburan bagi orang lain.
-
Bagaimana cara orang Indonesia menggunakan smartphone dalam sehari? Indonesia juga termasuk ke dalam daftar negara yang tidak bisa hidup tanpa ponsel. Menduduki urutan ke enam, netizen Indonesia mengantongi angka sebanyak 29,1 persen dari waktu harian mereka untuk dihabiskan di depan layar HP.
-
Bagaimana smartphone memengaruhi bentuk tengkorak manusia? Secara mengejutkan, tanduk hingga sepanjang 30 milimeter mulai muncul di kepala masyarakat saat ini. Benjolan yang muncul pada bagian bawah tengkorak dan sedikit di atas leher ini sangat langka pada 100 tahun lalu. Hal aneh ini muncul karena penggunaan smartphone, yang biasanya membuat orang menunduk dan bahkan jika diakumulasi bisa sampai empat jam dalam sehari. Hal ini membuat leher bekerja lebih keras dan tubuh meresponsnya.
-
Siapa yang menciptakan Facebook? Sejarah 4 Februari Hari Ulang tahun Facebook, yaitu dimulai Mark Zuckerberg ingin membuat platform chat. Bersama teman-temannya, Andrew McCollum, Eduardo Saverin, Chris Hughes, dan Dustin Moskovitz, Zuckerberg mengembangkan Facebook saat mereka masih kuliah di Universitas Harvard.
-
Mengapa Facebook menjadi jejaring sosial terbesar di dunia? Dengan kerja keras dan visi yang jelas, Mark Zuckerberg dan timnya berhasil mengembangkan Facebook menjadi salah satu jejaring sosial terbesar di dunia, mengubah cara orang berinteraksi dan berkomunikasi secara online.
Lebih jelasnya, satu hari setelah ulang tahun kamu, kamu bisa melihat video berdurasi 45 detik yang menampilkan kue ulang tahun dengan lilin yang menyala sebagai pembukaan video. Kemudian video dilanjutkan dengan postingan ulang tahun dan foto dari teman-teman kamu.
Fitur Video Ulang Thaun Facebook ©2016 Merdeka.com
Video tersebut akan muncul di cerita News Feed yang mengucapkan selamat hari ulang tahun dari Facebook. Setelah muncul, kamu dapat memilih untuk membagikan video tersebut ke timeline kamu untuk mengucapkan terima kasih kepada teman-teman lain.
Jika tidak tertarik untuk mensharenya dengan yang lain, ada opsi untuk menikmati video secara pribadi. Apabila tidak puas dengan isi videonya, kamu dapat mengubah foto dan postingan di dalam video sebelum men-share videonya.
Baca juga:
Sedih, Twitter cuma dapat 3 juta pengguna baru dalam 3 bulan
Ini 6 fakta Facebook Messenger yang bikin takjub!
Pengguna WeChat dilaporkan naik dua kali lipat
Menpar sebut konten video jadi masa depan sosial media
10 Merek ini punya 'engagement' Twitter yang tinggi selama Ramadan