Inikah bentuk Samsung Galaxy S5?
Konsep Samsung Galaxy S5 ini mempunyai desain edge-to-edge display.
Kepopuleran smartphone Samsung seri Galaxy di pasaran membuat banyak orang sangat antusias menunggu kehadiran handset penerus dari seri Galaxy tersebut. Hal ini juga yang dialami oleh Suman Chatterjee.
Seperti dikutip dari Softpedia (13/04), Suman Chatterjee, seorang desainer smartphone dari India malah telah membuat sebuah konsep desain Samsung Galaxy S5 menurut versinya sendiri.
-
Siapa pemimpin dunia yang menggunakan Samsung Galaxy? Meskipun awalnya berencana untuk memboikot Apple, Trump akhirnya menggunakan iPhone untuk keperluan keamanan selama masa jabatannya di Gedung Putih. Ia dulu pernah menggunakan Samsung Galaxy.
-
Mengapa Samsung memperluas fitur Galaxy AI ke smartphone lainnya? “Samsung memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya. Kami perluas ke Samsung Galaxy smartphone lainnya,”
-
Siapa yang mengatakan bahwa Samsung akan memperluas fitur Galaxy AI? Lo Khing Seng, Head of MX Business Samsung Electronics Indonesia mengatakan pihaknya memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya.
-
Kenapa Galaxy AI menggunakan AI on device? Kapan kamu bisa memanfaatkan fitur canggih AI Live Translate Call? Jawabannya, kapan saja bisa. Bahkan nggak perlu bertelepon dengan sesama Samsung buat menikmatinya. Pasalnya, teknologi ini mengusung konsep AI on device.
-
Bagaimana cara Samsung Galaxy AI membantu dalam meningkatkan komunikasi dan produktivitas? Samsung Galaxy AI menawarkan fitur yang mempermudah komunikasi dan meningkatkan produktivitas. Salah satu fitur utamanya adalah terjemahan panggilan real-time yang menghilangkan hambatan bahasa dalam percakapan telepon. Hal tersebut juga berlaku untuk aplikasi perpesanan seperti WhatsApp dan Instagram. Selain itu, Galaxy AI menyediakan mode penerjemah untuk interaksi tatap muka, mentranskripsikan percakapan secara real-time.
-
Mengapa Samsung percaya bahwa Galaxy AI akan mengubah cara pengguna berpikir tentang ponsel? “Teknologi mobile memiliki kekuatan luar biasa untuk mendukung hubungan, produktivitas, kreativitas, dan banyak lagi untuk orang-orang di seluruh dunia, tetapi hingga saat ini, kami belum melihat mobile AI memicu hal tersebut dengan cara yang benar-benar berarti.
Pada konsep desainnya, Chatterjee membuat smartphone Galaxy S5 mempunyai desainedge-to-edge display atau layar yang dibuat tanpa pembatas body.
Berdasarkan gambar tersebut, Chatterjee juga menyertakan sebuah kamera dengan LED flash di bagian belakang Galaxy S5.
Selain itu, konsep smartphone Galaxy S5 ini juga mempunyai sebuah cover yang membuat penggunanya bisa melihat tampilan jam pada lock screen meskipun cover tersebut sedang digunakan.
Sayangnya,Suman Chatterjee tidak melengkapi desain Galaxy S5 buatannya ini dengan informasi spesifikasi yang diusung smartphone tersebut secara jelas.
Konsep ini juga jangan dijadikan acuan utama sebagai bayangan bentuk dari Samsung Galaxy S5 yang akan dikeluarkan Samsung nantinya.
Baca juga:
Galaxy S4 hadir dengan retail box ramah lingkungan
Bagian Galaxy S4 yang paling tidak disukai
Galaxy NxT, smartphone QWERTY ala Samsung
Konsep desain mengagumkan Samsung Galaxy VI