Kamera Tanpa Lensa Ini Hasilkan Foto yang Mengesankan, Bagaimana Bisa?
Terobosan ini bisa jadi pertama di dunia. Sebuah kamera tanpa lensa. Berikut cara kerjanya.
Terobosan ini bisa jadi pertama di dunia. Sebuah kamera tanpa lensa. Berikut cara kerjanya.
Kamera Tanpa Lensa Ini Hasilkan Foto yang Mengesankan, Bagaimana Bisa?
Namanya Bjorn Karmann. Dia seorang programmer asal Belanda. Karyanya belakangan menjadi viral.
Ia membuat sebuah terobosan kamera tanpa lensa. Unik. Tapi hasilnya lumayan mengesankan.
-
Apa yang dibayangkan oleh AI? Hasilnya sungguh memesona. Coldplay memainkan musik mereka di tengah latar belakang Gunung Bromo yang diselimuti kabut, menambah pesona dan kemegahan dari acara tersebut. Ribuan penonton terlihat memadati area tersebut.
-
Bagaimana kita tahu bahwa foto gurita raksasa itu adalah hasil Artificial intelligence? Penelusuran Melansir dari snopes.com, pencarian dilakukan menggunakan Google Image. Namun tidak menemukan sumber asli untuk gambar di atas. Selain itu juga tidak menemukan situs berita resmi yang melaporkan hal tersebut, atau fotografer mana pun yang mengklaim telah mengambil foto ini. Namun, temukan gambar yang dibagikan di Instagram bestai_, yang mengaku sebagai "Pembuat Digital" yang bereksperimen "dengan mesin, tema, dan gaya AI yang berbeda".
-
Bagaimana AI menggambarkan Parungpanjang dalam foto Disney Pixar? Parungpanjang misalnya. Kecamatan Parungpanjang diilustrasikan oleh AI dengan kondisi paling maju di antara kecamatan Bogor Barat. Digambarkan terdapat gedung-gedung bertingkat dan jalan tol. Namun sayangnya dipenuhi asap pabrik.
-
Bagaimana cara kerja alat yang menggunakan AI untuk menerjemahkan pikiran menjadi teks? Alat ini nantinya bekerja dengan cara menggunakan sebuah topi yang akan merekam aktivitas listrik di otak melalui kulit kepala penggunanya, atau yang disebut dengan electroencephalogram (EEG).
-
Bagaimana seniman AI itu menciptakan gambar tokoh-tokoh sejarah dengan otot bak binaragawan? Ia juga mengungkapkan bahwa gambar-gambar tersebut dibuatnya menggunakan aplikasi AI bernama Midjourney.
-
Bagaimana AI digunakan untuk membuat gambaran metaverse masa depan? Begini Gambaran Masa Depan jika Metaverse sudah Digunakan Banyak Orang Ini merupakan gambar buatan AI yang diciptakan oleh BuckChinTheRealtor dan diposting di Reddit.
Bagaimana bisa?
Bjorn memang sengaja membuat terobosan ini. Meski tanpa lensa, ia memanfaatkan teknologi artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan. Dia menyematkan teknologi tersebut pada kameranya.
Perangkatnya ini dinamakan Paragraphica. Menurut penjelasannya dikutip Bjornkarmann.dk, Selasa (4/7), Paragraphica adalah kamera yang menggunakan data lokasi dan kecerdasan buatan untuk memvisualisasikan gambar tempat dan momen tertentu.
“Kamera hadir sebagai prototipe fisik dan kamera virtual yang dapat Anda coba,” kata Bjorn.
Kamera beroperasi dengan mengumpulkan data dari lokasi menggunakan sistem berbasis Open Application Program Interface (API).
Metodenya adalah ia memanfaatkan alamat, cuaca, waktu, dan tempat terdekat.
Menggabungkan semua poin data ini, Paragraphica membuat paragraf yang merinci representasi tempat dan momen saat ini.
"Menggunakan AI dari teks ke gambar, kamera mengubah paragraf menjadi ‘foto’,"
Bjorn Karmann
Bila dilihat dari sisi depan kamera, nampak ornamen seperti bunga mekar. Itu sebenarnya tidak berfungsi apa-apa.
Menurut dia, itu hanyalah representasi dari satu jenis tikus tanah yang memiliki antena berbentuk seperti itu di wajahnya. Antena itu digunakan oleh tikus tanah guna ‘melihat’ sekitarnya. Jadi, tikus tanah ini tidak membutuhkan cahaya untuk melihat, mirip seperti kamera Paragraphica ini.
Namun, perlu diperhatikan bahwa Paragraphica menggunakan API yang dilatih dengan jumlah konten masif yang sumbernya berasal dari manusia itu sendiri.