Lihat senjata Amerika lesatkan peluru secepat 2 km per detik!
Senjata ini diklaim sebagai masa depan militer Negeri Paman Sam
Perusahaan Amerika "GA-EMS" (General Atomics Electromagnetic Systems) telah melaporkan bila pihaknya sukses menciptakan sebuah senjata elektronik yang mampu melaju jauh di atas kecepatan suara.
Senjata berjenis 'railgun' bernama Blitzer tersebut diklaim berhasil membukukan kecepatan peluru hingga Mach 6 selama proses uji coba. Perlu diketahui, Mach 1 dipakai untuk mewakili kecepatan suara, jadi peluru Blitzer ini 6 kali lebih cepat dari suara! Tepatnya, peluru Blitzer bisa melaju hingga 2 kilometer hanya dalam 1 detik.
-
Mengapa Amerika Serikat berencana untuk berinvestasi 'habis-habisan' dalam industri teknologi? Atas hal itu, maka wajar bila Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan bahwa negaranya akan berinvestasi ‘habis-habisan’ dalam industri yang akan menentukan masa depan.
-
Apa yang China lakukan untuk melawan pembatasan teknologi dari Amerika? China sebagai negara yang memiliki kapasitas komputasi terbesar kedua di dunia masih tetap mengembangkan teknologi di negaranya untuk meningkatkan ekonomi digital serta menangkal pembatasan teknologi dari Amerika.
-
Apa yang menjadi ciri khas negara maju dalam hal teknologi? Negara maju adalah negara yang memiliki standar hidup tinggi dengan perekonomian merata, penggunaan teknologi tinggi, dan telah berhasil dalam berbagai bidang.
-
Siapa yang mengecam langkah Amerika Serikat dalam melarang penggunaan perangkat lunak dan perangkat keras China dalam kendaraan otonom? Di sisi lain, pemerintah Tiongkok mengecam langkah ini dan menyatakan bahwa AS telah memperluas definisi keamanan nasional secara tidak adil.
-
Apa yang dimaksud dengan perkembangan teknologi? Perkembangan teknologi adalah fenomena yang tidak dapat dielakkan dalam kehidupan manusia. Teknologi telah mengubah cara kita hidup, bekerja, dan berinteraksi satu sama lain.
-
Mengapa Amerika Serikat ingin melarang penggunaan perangkat lunak dan perangkat keras dari China pada kendaraan otonom? Keputusan ini didasari oleh kekhawatiran mengenai keamanan nasional, di mana pemerintah AS percaya bahwa teknologi tersebut bisa dimanfaatkan oleh pihak musuh untuk mengendalikan kendaraan dari jarak jauh.
Railgun sendiri disebut sebagai senjata masa depan. Sebab, railgun memanfaatkan tenaga laser dan gerakan elektromagnetik untuk melontarkan peluru ketimbang bubuk peledak seperti yang selama ini dipakai.
Menurut GA-EMS, dengan kecepatan super tingginya ini, peluru Blitzer memiliki kemampuan penghancur target yang maksimal. Rencananya, senjata ini akan terus dikembangkan sekaligus mencari kapal yang bisa dipasangi sistem persenjataan Blitzer.
Baca juga:
Pendiri Intel dan legenda Silicon Valley Andy Grove meninggal dunia
Lihat kapal selam nuklir Amerika tembus tebalnya es Kutub Utara
Ini sepatu keren Nike yang bisa ikat tali secara otomatis
Ini keunggulan Skytrack, balon udara yang membuat Kapolri kepincut
Ini calon pesawat tercepat Amerika, tembus 6 kali kecepatan suara!