Meme "Jadi kamu putusin aku karena ..." jadi tren baru Indonesia
Berikut beberapa gambar meme "Jadi kamu putusin aku karena ..." yang merebak luas di internet.
Satu lagi meme yang berhasil menjadi tren di jejaring sosial merebak dan ditiru banyak orang dengan ekspresi beragam.
Meme yang kabarnya bermula dari jejaring sosial Path ini secara cepat merebak karena kekonyolan yang ditampilkannya. Walaupun belum diketahui siapa orang pertama yang mempopulerkan meme tersebut, namun foto-foto lucu tersebut diterima dan diadopsi banyak orang.
Topik pilihan: Berita unik | TeknoFun | Jejaring Sosial
-
Kenapa internet cepat penting? Internet yang cepat dapat membantu berbagai hal dalam hidup seseorang, mulai dari hal rekreasi hingga dalam bidang profesi.
-
Siapa yang menguasai internet di Indonesia? “Ada peningkatan sebesar 1,31 persen dibandingkan tahun sebelumnya,” ujar Muhammad Arif, Ketua Umum APJII. Menariknya, dari jumlah tersebut, pengguna internet didominasi oleh satu kelompok saja. Maksud dari kelompok ini adalah orang-orang dengan rentang usia tertentu yang “menguasai” jagad internet Tanah Air. Siapa mereka? Menurut survey itu, terdapat enam kelompok dengan rentang usia bermacam-macam. Dari kelompok generasi itu, Gen Z adalah orang-orang yang menguasai jagad internet di Indonesia.
-
Apa yang ditekankan oleh Kemkominfo tentang penggunaan internet? Direktur Jenderal Aplikasi Informatika (Aptika), Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo RI), Samuel Abrijani Pangerapan berharap melalui seminar ini masyarakat lebih cerdas dalam menggunakan internet.
-
Apa yang membuat netizen gemas? Momen tersebut membuat netizen ikutan gemes.
-
Kenapa Jaka Tingkir sering dipuji oleh netizen? 4 Bisa dilihat di foto yang diunggahnya, Jaka sangat fotogenic. Nggak heran dia sering dapat pujian ganteng dari netizen.
-
Siapa yang ngingetin masyarakat buat waspada sama penipuan online? PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mengimbau para nasabah untuk berhati-hati terhadap penipuan dan kejahatan online memasuki Juni 2024 menjelang Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah.
Selain konyol, sisi unik dan kreatif dari meme yang kabarnya berjudul, "Jadi kamu putusin aku karena ..." ini sangat beragam. Mulai dari yang bertemakan alay, patah hati karena diputus pacar, lelucon sampai dengan yang membawa gambar tokoh politik juga terus bermunculan.
Berikut beberapa gambar meme "Jadi kamu putusin aku karena..." yang merebak luas di internet.
(Klik pada gambar untuk melihat dalam ukuran sebenarnya)
Baca juga:
Terlalu mahir bermain Tetris, pendiri Apple ini dibanned
Video pohon bisa 'bangkit' lagi setelah tumbang dan dipotong
Pria ini berhasil pecundangi Bill Gates dengan mudah
Nyawa hampir melayang karena kebiasaan Facebookan di jalan
Mordor ternyata 'ada' di dunia nyata