NAM Watches Rilis Enam Produk Keren Edisi Star Wars
Jam tangan asal Indonesia, NAM Watches, kembali merilis produk terbaru, hasil kolaborasi dengan Star Wars. Ada enam tipe jam tangan yang dirilis pada Juni ini, sebagai bagian dari 6 tahun hadir di industri.
Jam tangan asal Indonesia, NAM Watches, kembali merilis produk terbaru, hasil kolaborasi dengan Star Wars.
Ada enam tipe jam tangan yang dirilis pada Juni ini, sebagai bagian dari 6 tahun hadir di industri dan pionir brand jam tangan di Indonesia. Peluncuran produk baru ini dilakukan setelah sukses dengan peluncuran koleksi Mahameru, Krakatoa, Toba, dan Losari.
-
Bagaimana cara memilih smartwatch yang cocok untuk kebutuhan saya? Sebelum menginvestasikan dalam sebuah smartwatch, penting untuk memeriksa fitur-fitur yang disediakannya. Pilihlah smartwatch yang memiliki fitur yang sesuai dengan kebutuhanmu.
-
Smartwatch mana yang cocok digunakan untuk aktivitas di luar ruangan? Dengan teknologi G-Sensor dan sertifikasi IP68, smartwatch ini ideal untuk melacak aktivitas fisik di luar ruangan.
-
Smartwatch apa saja yang cocok untuk anak remaja? Series Katfit One dari Createkat Smartwatch Rp799 ribu cocok untuk anak remaja atau di bawahnya. Dengan bahan strap TPU yang nyaman dan berbagai fitur menarik.
-
Kenapa smartwatch penting bagi pelari? Terjadinya peningkatan kesadaran akan pentingnya lari memicu kebutuhan baru akan teknologi yang dapat memaksimalkan potensi manfaat berlari. Dalam hal ini, smartwatch memainkan peran penting karena terdapat beberapa fitur yang memudahkan para pelari mendapatkan info tentang heart rate, jumlah step, jarak, dan berbagai fitur menarik lainnya dalam mengoptimalkan performa pelari.
-
Siapa yang menemukan teknologi sensor elektro optik di smartwatch dan smartphone? Namun, siapa sangka temuan ini berasal dari negara Israel.
-
Mengapa smartwatch menjadi pilihan populer untuk pria? Pada saat ini, smartwatch telah menjadi pilihan jam tangan yang populer, terutama bagi pria, karena fitur-fiturnya yang canggih dan praktis.
“Kita tahu kalau fans Star Wars ada banyak banget di Indonesia dan menantikan kolaborasi unik. Kali ini kita beranikan diri kerja sama dengan Disney dan tidak sabar untuk bisa rilis produk eksklusif NAM edisi Star Wars tahun ini,” kata Akbari J Faisal, Managing Director NAM Watches, dalam rilisnya, Senin (27/6).
Produk kolaborasi ini menampilkan karakter dan ilustrasi dari setiap karakter yang terdapat pada dial dan ukir di bagian belakang. Karakter Star Wars seperti Darth Vader, Boba Fett, dan Millennium Falcon akan tersedia dalam warna hitam. Sedangkan Boba Fett, Millennium Falcon, dan Stormtrooper tersedia dalam warna putih.
Dengan desain minimalis yang diusung NAM x Star Wars, jam tangan berdiameter 39 mm ini cocok digunakan baik pria maupun wanita.
Harga masing-masing seri jam adalah Rp 1.149.000 dan sudah tersedia di laman namwatches.co atau di Toko Resmi NAM Watches Tokopedia dan Shopee.
Spesifikasi NAM Martapura Star Wars Edition Darth Vader Black Limited Edition
©2022 Merdeka.com
Case diameter 39.5 mm
Lug width 20mm
Water resistant 30m
Black plating case with engraved on the back
Stainless steel back case
White dial with etching line and print marking
Black flat leather strap with logo on buckle
Laser on crown
Japan miyota 2035 three hands movement