Samsung bakal ciptakan Galaxy S6 bertema 'The Avengers'?
Masing-masing superhero di The Avengers: Age of Ultron bakal lahir kembali di Galaxy S6
Tidak diragukan lagi, Samsung Galaxy S6 adalah smartphone canggih dengan desain kelas satu. Nah, bagaimana bila Samsung merilisnya dalam edisi spesial superhero 'The Avengers'?
Jika Anda adalah penggemar berat film superhero andalan Marvel, The Avengers, maka Anda akan menyukai berita yang satu ini. Dikutip dari Ubergizmo (12/03), Samsung dikabarkan tertarik untuk bekerja sama dengan Marvel untuk mempromosikan sekuel The Avengers: Age of Ultron.
-
Bagaimana cara orang Indonesia menggunakan smartphone dalam sehari? Indonesia juga termasuk ke dalam daftar negara yang tidak bisa hidup tanpa ponsel. Menduduki urutan ke enam, netizen Indonesia mengantongi angka sebanyak 29,1 persen dari waktu harian mereka untuk dihabiskan di depan layar HP.
-
Bagaimana pelaku mencuri handphone di toko Fajar Store? Dia membawa mesin las untuk membongkar gembok toko.
-
Bagaimana smartphone memengaruhi bentuk tengkorak manusia? Secara mengejutkan, tanduk hingga sepanjang 30 milimeter mulai muncul di kepala masyarakat saat ini. Benjolan yang muncul pada bagian bawah tengkorak dan sedikit di atas leher ini sangat langka pada 100 tahun lalu. Hal aneh ini muncul karena penggunaan smartphone, yang biasanya membuat orang menunduk dan bahkan jika diakumulasi bisa sampai empat jam dalam sehari. Hal ini membuat leher bekerja lebih keras dan tubuh meresponsnya.
-
Siapa pemimpin dunia yang menggunakan Samsung Galaxy? Meskipun awalnya berencana untuk memboikot Apple, Trump akhirnya menggunakan iPhone untuk keperluan keamanan selama masa jabatannya di Gedung Putih. Ia dulu pernah menggunakan Samsung Galaxy.
-
Kapan pencurian toko ponsel itu terjadi? Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru Kompol Bery Juana Putra mengatakan pencurian terjadi sekitar pukul 04.15 WIB.
-
Kapan foto jalan di Jakarta ini diambil? Foto: Nostalgia Suasana Jalan Jakarta Tahun 1989, Enggak Ada Macetnya! Jalan disamping Masjid Istiqlal.
Seperti yang terlihat di foto-foto yang sudah beredar di internet, Galaxy S6 'Edge' yang bakal pilih Samsung sebagai smartphone 'The Avengers'.
Galaxy S6 Edge memang tampak sangat keren ketika 'mewakili' masing-masing superhero yang akan tampil di Age of Ultron. Galaxy S6 Edge yang mewakili Iron Man misalnya, mengusung warna casing emas dan merah. Menarik bukan?
Meskipun masih sebatas rumor, bukan tidak mungkin Samsung bakal melakukannya. Sebab, sebelumnya sudah ada vendor lain yang melakukan hal serupa, Sony dan Nokia. Sony pernah membuat smartphone spesial dengan tema James Bond, sementara Nokia di masa lalu menciptakan gadget 'Batman'.
Baca juga:
Samsung siapkan smartphone yang lebih superior dari Galaxy S6
HTC One E9, calon pesaing nomor satu Galaxy S6
Gila, 20 juta unit Samsung Galaxy S6 sudah dipesan di seluruh dunia!
Wah, harga charger 'spesial' Samsung Galaxy S6 bikin kantong kering
7-0! Ini 7 fitur top Galaxy S6 yang tak dimiliki iPhone 6