Samsung Galaxy S3 meledak di kasur, ciptakan lubang menganga
Korban mengaku tidak berniat melayangkan aduan ke Samsung
Larangan untuk tidak mengecharge smartphone semalaman ternyata ada benarnya. Insiden cukup menakutkan baru saja dialami oleh seorang remaja asal Finlandia akibat hal tersebut.
Seperti yang dilansir oleh Phone Arena, seorang remaja asal Kajaani, Finlandia, hampir celaka saat smartphone yang dichargenya semalaman tiba-tiba meledak. Ledakan itu meninggalkan lubang gosong di kasurnya dan nyaris tidak menyisakan apa-apa bagian smartphone yang teridentifikasi sebagai Samsung Galaxy S3 itu.
-
Mengapa Samsung memperluas fitur Galaxy AI ke smartphone lainnya? “Samsung memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya. Kami perluas ke Samsung Galaxy smartphone lainnya,”
-
Kapan Samsung pertama kali memperkenalkan smartphone lipat dengan teknologi engsel inovatif? Diluncurkan pertama kali pada tahun 2019, Galaxy Fold menjadi smartphone revolusioner pertama yang memberikan pengalaman menggunakan smartphone dengan layar lebih besar saat dibuka dan tetap ringkas saat dilipat. Konsep "melipat dan membuka" ini menjadi bagian baru dalam interaksi mobile, di mana Samsung menggunakan teknologi engsel inovatif guna memastikan pengalaman yang intuitif bagi pengguna.
-
Apa saja produk yang akan diluncurkan Samsung malam ini? Mengutip PhoneArena, Rabu (10/7), Samsung kali ini meluncurkan beragam penawaran, mulai dari ponsel lipat dan jam tangan pintar hingga cincin pintar dan earbud.
-
Mengapa Samsung percaya bahwa Galaxy AI akan mengubah cara pengguna berpikir tentang ponsel? “Teknologi mobile memiliki kekuatan luar biasa untuk mendukung hubungan, produktivitas, kreativitas, dan banyak lagi untuk orang-orang di seluruh dunia, tetapi hingga saat ini, kami belum melihat mobile AI memicu hal tersebut dengan cara yang benar-benar berarti.
-
Siapa yang mengatakan bahwa Samsung akan memperluas fitur Galaxy AI? Lo Khing Seng, Head of MX Business Samsung Electronics Indonesia mengatakan pihaknya memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya.
-
Apa yang membuat beberapa perangkat Samsung tetap rentan terhadap ancaman keamanan? Sayangnya, kondisi ini membuat beberapa perangkat yang tidak termasuk dalam jadwal pembaruan bulanan tetap rentan.
Untungnya, ledakan itu tidak melukai si remaja tadi. Meski menurut pengakuan si ibu, ledakan itu sampai membuat alarm kebakaran di rumahnya berbunyi.
Sampai saat ini belum diketahui mengapa Galaxy S3 yang sudah berumur 3 tahun itu meledak. Orang tua remaja pemilik Galaxy S3 itu juga tidak berniat mengajukan komplain ke Samsung mengingat umur smartphone yang sudah tua. Namun setidaknya keluarga itu belajar bagaimana bahaya meninggalkan smartphone tercharge semalaman di tempat yang rawan terbakar seperti kasur.
Baca juga:
Berapa harga ganti layar rusak di smartphone-smartphone mahal?
Harga sama, ini 8 fitur top Meizu Pro 6 yang kalahkan iPhone SE!
4 Alasan HTC 10 mampu pecundangi pecundangi Samsung Galaxy S7
Harga murah dan spek tinggi, smartphone ini ludes dalam 7 menit!
Model cantik perkenalkan HTC 10 berharga Rp 9 jutaan