Bengkel Kendaraan Curang & Tidak Bertanggung Jawab, Begini Tips dari Iptu Benny
Tips Iptu Benny hadapi bengkel kendaraan yang curang dan tidak bertanggung jawab.
Iptu Benny kembali memberikan tips kepada masyarakat dalam menyelesaikan masalah. Kali ini, anggota Polri itu membagikan tips menghadapi bengkel kendaraan yang curang dan tidak bertanggung jawab.
Lantas bagaimana tips Iptu Benny hadapi bengkel kendaraan yang curang dan tidak bertanggung jawab?
-
Bagaimana kasus-kasus viral ini diusut polisi? Ragam Kasus Usai Viral Polisi Baru Bergerak Media sosial kerap menjadi sarana masyarakat menyuarakan kegelisahan Termasuk jika berhubungan dengan kepolisian yang tak kunjung bergerak mengusut laporan Kasus viral yang baru langsung diusut memunculkan istilah 'no viral, no justice'
-
Apa saja kasus yang viral dan baru ditangani polisi? Ragam Kasus Usai Viral Polisi Baru Bergerak Media sosial kerap menjadi sarana masyarakat menyuarakan kegelisahan Termasuk jika berhubungan dengan kepolisian yang tak kunjung bergerak mengusut laporan Kasus viral yang baru langsung diusut memunculkan istilah 'no viral, no justice' Kasus pertama Jalan Rusak di Lampung Video Tiktok Bima Yudho Saputro membahas alasan Lampung tak maju-maju viral Menurut Bima, penyebabnya buruknya infrastruktur, pendidikan, dan mental koruptif pejabat Kasus kedua Ibu Beri Minum Kopi Kepada Bayi Video seorang ibu memberi minum kopi susu saset kepada bayi berusia 7 bulan viral Januari lalu Kasus ketiga Penganiayaan Mario Dandy Aksi Mario menganiaya David viral di Twitter Kasus ini turut menyeret ayah Mario, Rafael Alun Trisambodo, pejabat Ditjen Pajak Kasus keempat Penganiayaan Aditya Hasibuan Anak dari eks Kabag Binops Ditnarkoba Polda Sumut ini melakukan penganiayaan ke Ken Admiral AKBP Achiruddin juga dipecat secara tidak hormat dari kepolisian karena ikut terlibat Kasus kelima Koboi Jalanan Tol Tomang David Yulianto 'koboi' penodong senjata ke sopir taksi online, Hendra viral di media sosial David menggunakan mobil Mazda dengan pelat nomot dinas kepolisian palsu
-
Kapan Polri mengatur pangkat polisi? Hal itu sesuai dengan peraturan Kapolri Nomor 3 Tahun 2016 tentang Administrasi Kepangkatan Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia.
-
Buah apa yang sering diincar polisi? Buah yang sering diincar polisi?" Buahndar narkoba.
-
Apa yang viral di Ponorogo? Viral Trotoar di Ponorogo Ini Ternyata Nisan Makam Tokoh Penting Belanda, Ini Sosoknya Kematiannya pun sempat jadi bahan pemberitaan di masanya. Namun sayang jirat makamnya justru jadi trotoar di Ponorogo Jalan Batoro Katong di Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, mendadak viral.
-
Bagaimana Polri meningkatkan kepercayaan publik? Sebelumya Kadiv Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho mengatakan, bahwa kepercayaan publik terhadap Polri meningkat karena transformasi Polri melalui program Presisi (prediktif, responsibilitas dan transparansi berkeadilan) yang digagas oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Melansir dari akun YouTube Elang Maut Channel, Selasa (13/6), simak ulasan informasinya berikut ini.
Buat Laporan Resmi ke Polisi
Tips pertama dari Iptu Benny adalah membuat laporan resmi ke kantor polisi. Setelah melapor, nantinya kalian akan membawa Surat Tanda Terima lapor yang bisa digunakan untuk menggugat.
YouTube Elang Maut Channel ©2023 Merdeka.com
"Kalau teman-teman mendengarkan penjelasan saya berkali-kali, pertanyaan saya apakah Bapak sudah melapor resmi ke polisi atau hanya ngobrol-ngobrol saja?," tanya Iptu Benny ke pria yang mengutarakan masalahnya dengan bengkel.
"Laporkan resmi dulu dan Bapak bawa pulang Surat Tanda Terima lapornya. Kalau tanpa itu, enggak ada gunanya kita ribut-ribut juga," sambungnya saat mendengar pria tersebut baru mengobrol dengan polisi saja.
Gugat Bengkel Curang
Langkah berikutnya adalah gugat bengkel curang dan tidak bertanggung jawab tersebut. Kalian bisa menggugat secara perdata melalui Pengadilan Negeri.
YouTube Elang Maut Channel ©2023 Merdeka.com
"Jadi bapak besok ke Polsek lagi minta Surat Tanda Bukti Lapor. Saya mau buat laporan Pak tentang penggelapan mobil saya," kata Iptu Benny.
"Kemudian si bengkel tadi, Bapak gugat secara perdata melalui Pengadilan Negeri," lanjutnya.
Hitung Kerugian
Di sisi lain, kalian juga harus menghitung besaran kerugian yang dialami. Menurutnya, gugat ganti rugi sebesar-besarnya.
YouTube Elang Maut Channel ©2023 Merdeka.com
"Hitung kerugian Bapak. Baik barang-barang yang hilang maupun kerugian Bapak selama mobil ini tidak diselesaikan berapa lama. Itu minta rugi semuanya melalui gugatan perdata," katanya.
"Jadi ada dua yang Bapak lalukan tentang mobil itu laporkan penggelapannya. Lalu tentang kerugian Bapak akibat mobil yang enggak beres-beres itu, gugat secara perdata. Gugat ganti rugi sebesar-besarnya," jelasnya.
Beri Surat Somasi
Namun, kalian juga bisa memberikan surat somasi terlebih dahulu sebelum menggugat. Apabila ada itikad baik, kalian tidak perlu menggugatnya. Namun jika tidak ada itikad baik, kalian bisa meneruskan menggugat bengkel curang tersebut ke Pengadilan Negeri.
YouTube Elang Maut Channel ©2023 Merdeka.com
"Kalau perlu untuk pertama, ingatkan dulu bengkel itu pakai surat Pak. Somasi dia, dikirim surat sama bapak 'bahwa segera bereskan mobil saya dalam waktu satu minggu misal. Kalau kamu tidak menyelesaikannya, maka saya akan menggugat kamu secara perdata ganti rugi 5 milyar'," paparnya.
"Suratin dulu dia biar mikir Pak," tutupnya.
Video Tips Iptu Benny
Iptu Benny kembali memberikan tips kepada masyarakat dalam menyelesaikan masalah.
Kali ini, anggota Polri itu membagikan tips menghadapi bengkel kendaraan yang curang dan tidak bertanggung jawab.
Berikut videonya.