Erick Thohir: BUMN Fokus Bangun Partnership untuk Kembangkan Energi Terbarukan
Menteri Erick yakin, perjuangan bersama dilakukan hari ini untuk mewujudkan eco lifestyle menjadikan tempat hidup yang lebih baik bagi generasi Indonesia di masa mendatang.
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir menyatakan bahwa BUMN ke depan akan berfokus membangun partnership dalam mengembangkan energi terbarukan di dalam negeri. Ini sebagai bentuk komitmen terhadap zero carbon di 2060 mendatang.
"Sebagai komitmen terhadap zero carbon di 2060 maka BUMN fokus membangun partnership untuk mengembangkan energi terbarukan di Indonesia. Inilah salah satu hal kamu bicarakan saat bertemu Enel Green power kemarin di Roma," tulis Menteri Erick dikutip dari akun instagram @erickthohir, Senin (1/11).
-
Apa yang dirayakan oleh Erick Thohir? Erick Thohir baru saja merayakan ulang tahun istrinya Elizabeth Tjandra.
-
Kenapa Erick Thohir mengapresiasi pencapaian BRI? Menurut Erick, keberhasilan BRI mencatatkan kinerja positif selama ini juga dirasakan hingga ke pelaku usaha UMKM. Berbagai program yang dilakukan BRI, termasuk program pemberdayaan, nyatanya terbukti sukses dalam memutar perekonomian secara umum. "Ini adalah pilar perekonomian. UMKM yang terus bergerak dengan dukungan BRI, mampu menunjukkan kinerja yang sangat baik. Implikasinya terlihat dari level usaha riil di masyarakat. Ekonomi tumbuh. Di sisi lain, BRI pun menunjukkan catatan kinerja yang baik," ujar Erick.
-
Apa yang menjadi perhatian Erick Thohir terkait Pertamina? Erick menyebut BUMN yang terdampak pada bahan baku impor dan BUMN dengan porsi utang luar negeri (dalam dolar AS) yang besar seperti Pertamina, PLN, BUMN Farmasi, MIND ID, agar melakukan pembelian dollar dengan tepatguna, bijaksana dan sesuai prioritas dalam memenuhi kebutuhannya.
-
Siapa yang menuding Erick Thohir sering mengganti direksi dan komisaris di BUMN? Penelusuran Sementara artikel berita yang yang ada dalam video membahas soal kritikan dari anggota Komisi VI kepada Erick Thohir yang dinilai kerap gonta-ganti jajaran direksi maupun komisaris di BUMN yang dianggap tidak berkompeten.
-
Apa yang disoroti oleh Erick Thohir usai pertandingan? Seusai pertandingan, Erick menyoroti perayaan berlebihan yang dilakukan oleh Timnas U-16 Australia.“Kenapa mereka selebrasi berlebihan? Karena U-23 mereka kalah sama kita,” kata Erick dikutip dari ANTARA pada Selasa (2/7).
-
Apa yang dilakukan Erick Thohir di Stadion GBK? Ketua Umum PSSI, Erick Thohir melakukan pengecekan kondisi Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada hari ini, 7 September, dalam rangka mempersiapkan laga penting melawan tim nasional Australia.
Menteri Erick yakin, perjuangan bersama dilakukan hari ini untuk mewujudkan eco lifestyle menjadikan tempat hidup yang lebih baik bagi generasi Indonesia di masa mendatang.
Sebelumnya, Erick Thohir minta agar PT PLN (Persero) bersiap menyambut gaya hidup ramah lingkungan atau eco-lifestyle yang sekarang perlahan menjadi tren di masyarakat.
Menteri Erick mengatakan, kunci keberhasilan adaptasi adalah masyarakat itu sendiri, apakah mereka bisa beradaptasi dengan perubahan energi terbarukan yang sedang dilakukan oleh PLN.
Menurut dia, gaya hidup ramah lingkungan yang akan terjadi di Indonesia akan berdampak luar biasa tidak hanya di dalam negeri, tetapi juga untuk dunia. Karena itu, kolaborasi dan gotong royong penting dalam membangun peta jalan bersama antara stakeholder.
Baca juga:
Jokowi Rapat Bersama Pimpinan Australia, Prancis dan Turki, ini Hasilnya
Jadi Pertama, Pusat Perbelanjaan LTC Glodok Gunakan Listrik Panel Surya
91 CEO di Dunia Kompak Minta Subsidi Bahan Bakar Fosil Dihentikan
Erick Thohir Dorong PLN Lakukan Transformasi Energi Bersih dan Hijau
Erick Thohir: PLN Harus Siap Sambut Hidup Ramah Lingkungan
Jadi Anak Usaha PLN, Pendapatan EMI Diprediksi Capai Rp8 T di 2025