Genjot UMKM, Luhut Minta Pejabat Jadi Contoh Beli Produk Lokal
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan menyebut turunnya konsumsi masyarakat sebagai biang kerok utama atas lemahnya penyerapan produk asli Indonesia di pasaran. Sehingga, diperlukan strategi jitu guna mendongkrak tingkat penjualan produk lokal.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan menyebut turunnya konsumsi masyarakat sebagai biang kerok utama atas lemahnya penyerapan produk asli Indonesia di pasaran. Sehingga, diperlukan strategi jitu guna mendongkrak tingkat penjualan produk lokal.
"Kendala (besar) saat ini adalah turunnya konsumsi masyarakat. Kita harus mendorong strategi peningkatan konsumsi masyarakat," ujar Luhut dalam acara Peluncuran Gernas BBI "Beli Kreatif Danau Toba", Sabtu (20/2).
-
Apa yang dimaksud dengan UMKM? Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan salah satu sektor penting yang turut mendukung perekonomian suatu negara.
-
Kenapa UMKM penting? UMKM tidak hanya menjadi tulang punggung perekonomian di Indonesia, tetapi juga di banyak negara lain karena kemampuannya dalam menciptakan lapangan kerja dan mendorong pertumbuhan ekonomi.
-
Apa yang ditawarkan oleh DPLK BRI kepada UMKM? DPLK BRI Ajak UMKM Persiapkan Dana Pensiun BRI dengan menyelenggarakan kelas edukasi “UMKM Pun Bisa Punya Pensiun” dalam pojok investasi di acara Pesta Rakyat Simpedes (PRS) BRI di Pandaan, Jawa Timur, beberapa waktu lalu.
-
Apa itu UMKM? UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan berbagai jenis usaha kecil yang dijalankan oleh individu atau kelompok dengan modal terbatas, tetapi memiliki peran penting dalam perekonomian suatu negara.
-
Siapa saja yang terlibat dalam UMKM? Usaha ini dijalankan oleh perorangan, keluarga, atau kelompok kecil yang memiliki modal terbatas dan dikelola secara mandiri.
-
Kapan Kepala LKPP memberikan arahan kepada pelaku UMKK di Karanganyar? Hal ini Hendi sampaikan saat memberikan pengarahan dalam acara Peningkatan Kapasitas Pelaku Usaha Dalam Pengadaaan Barang/Jasa Pemerintah di Karanganyar pada Selasa (30/4/2024).
Dia menjelaskan, upaya pertama yang bisa ditempuh ialah dengan mendorong pejabat untuk mau membeli produk lokal. Melalui cara ini diharapkan dapat menjadi contoh yang baik bagi masyarakat untuk juga gemar beli produk asli Indonesia.
"Para pejabat harus menjadi teladan dengan membeli produk-produk dalam negeri karya anak bangsa," tambahnya.
Upaya selanjutnya ialah dengan bersama-sama untuk membeli produk domestik secara berulang-ulang, sebagaimana yang di arahkan oleh Presiden Joko Widodo. "Jadi, prioritas pertama adalah produk dalam negeri, begitu juga untuk prioritas kedua dan ketiga," tutupnya.
Baca juga:
Temui Menkop Teten, Ini Penjelasan Shopee Atas Tuduhan Seller Asing Bunuh UMKM RI
Komitmen Pemerintah Dorong Pelaku UMKM Masuk Pasar Global
Ada Pandemi, 250.000 UMKM Gabung GoFood Sepanjang 2020
Pedagang Pasar dan Pelaku UMKM Diminta Tak Takut Disuntik Vaksin
Pembuat Kerupuk Kulit Bertahan di Tengah Pandemi
Intip Tampilan Sepatu Ricosta, Merek Lokal Sidoarjo yang Cocok Dipakai Semua Orang