Menpan target e-government terintegrasi tahun ini
Gandeng tim siber nasional di bawah Kementerian Koordinator Politik dan Hukum.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Birokrasi (Kemenpan-RB) menargetkan e-government bisa terintegrasi tahun ini. Sistem pemerintahan berbasis elektronik yang terintegrasi dinilai bisa signifkan menekan anggaran pengeluaran.
"Mudah mudahan tahun ini, kami coba ya terintegrasi semuanya,"ujar Menteri PAN-RB Asman Abnur, di Kementerian Koordinator Perekonomian, Jakarta, Selasa (16/5).
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Apa saja yang dilakukan Kemenko Perekonomian untuk mewujudkan transportasi berkelanjutan di Indonesia? Pemerintah telah menetapkan pengembangan infrastruktur sebagai salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019, dengan pembentukan Proyek Strategis Nasional (PSN). Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia. Menko Airlangga juga menyampaikan bahwa Pemerintah telah membangun lebih dari 2.000 km jalan tol yang menghubungkan pusat-pusat komersial, industri, dan perumahan utama di tanah air, menciptakan value chain perdagangan yang lebih kuat. Dalam program PSN tersebut, Indonesia juga mengembangkan proyek transportasi perkotaan seperti MRT yang telah selesai pada tahun 2019 dan proyek LRT Jabodebek yang baru saja selesai.
-
Bagaimana Kemendag memastikan kelancaran kegiatan ekonomi? Pemerintah selalu memastikan keberadaan sarana, prasarana, dan utilitas perdagangan yang baik bagi seluruh pihak terkait. Baik bagi pelaku usaha, maupun masyarakat sebagai konsumen akhir. Dengan begitu, diharapkan kegiatan ekonomi akan terus berjalan tanpa hambatan yang berarti," terang Wamendag Jerry.
-
Apa yang berhasil diraih oleh Pemprov Kaltim di bidang reformasi birokrasi? Pemprov Kaltim bersama beberapa Pemprov lain menerima Penghargaan Hasil Evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP), Reformasi Birokrasi (RB), dan Zona Integritas (ZI) sebagai Instansi Pemerintah Daerah dengan Implementasi Reformasi Birokrasi Tematik Terbaik pada semua tema tahun 2023.
-
Bagaimana cara Partai Nasional Indonesia (PNI) menjalankan politik ekonominya? PNI adalah partai yang fokus di dalam pemerintahan dengan menjunjung tinggi nasionalisme dan politik ekonomi bersifat nasionalis.
-
Bagaimana Pancasila berperan dalam membentuk kepribadian bangsa Indonesia? Pancasila memiliki peran penting dalam membentuk karakter atau kepribadian bangsa. Hal ini yang kemudian membedakan antara bangsa Indonesia dan bangsa lainnya. Pancasila disahkan dalam pembukaan dan batang tubuh Undang-Undang Dasar 1945 oleh Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), yang terdiri dari wakil-wakil seluruh rakyat Indonesia.
Selama ini, diakuinya, setiap institusi pemerintah memiliki sistem elektronik yang berdiri sendiri.
"Pemerintah daerah sendiri, pemerintah pusat sendiri, kementerian sendiri, dalam kementeriannya ada sendiri lagi," katanya. "
"Padahal, sistem tersebut ternyata 65 persen bisa di-sharing. Tak usah yang ini sudah beli, yang ini beli lagi. Jadi bisa hemat anggaran yang begitu besar."
Untuk membangun e-government terintegrasi tersebut, Kemenpan-RB bakal bekerja sama dengan tim siber nasional di bawah Kementerian Koordinator Politik dan Hukum. Dengan begitu, diharapkan, keamanan sistem e-government bisa meningkat.
"Kalau kena serang akan ada yang amankan."
(mdk/yud)