Mentan Amran: Stok pangan 4 kali lipat kebutuhan, tapi harga naik
Stok minyak goreng kini mencapai 1,8 juta ton sementara kebutuhan hanya 435 ribu ton.
Menteri Pertanian, Amran Sulaiman mengklaim seluruh stok pangan untuk kebutuhan Ramadan telah mencukupi. Bahkan, stok yang dimiliki saat ini lebih banyak dari kebutuhan masyarakat tiap harinya.
Contohnya, stok beras saat ini mencapai 2 juta ton atau dua kali lipat dibanding tahun lalu yang hanya 1 juta ton. Stok minyak goreng kini mencapai 1,8 juta ton sementara kebutuhan hanya 435 ribu ton.
-
Di mana harga bahan pangan di pantau? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Kenapa harga sembako di Pasar Belakang Kodim Brebes naik? Kenaikan harga ini diduga karena tingginya permintaan menjelang Natal dan tahun baru.
-
Penghargaan apa yang diterima AKBP Ichsan Nur? Dia diganjar Bintang Bhayangkara Nararya. Alasannya yakni lantaran dia telah berdinas 25 tahun tanpa cacat.
-
Kapan harga bahan pangan di Jakarta terpantau naik? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Mengapa Sunan Gresik menjual sembako dengan harga murah? Ia menjual barang dagangannya dengan harga murah untuk membantu masyarakat.
-
Dimana harga sembako masih terpantau tinggi? Harga sejumlah bahan pokok masih terpantau tinggi di beberapa daerah. Di Pasar Induk Rau, Serang, kondisi tersebut masih terjadi hingga Kamis (13/7) siang.
"Artinya empat sampai lima kali lipat dari kebutuhan. Tapi harganya ikut-ikutan naik. Ini kita bahas dan kita berupaya bersama Mendag dan Menteri BUMN menemui langsung produsen dan alhamdulillah harga minyak goreng turun 5,2 persen dan berlaku secara nasional," kata Amran di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (7/6).
Selanjutnya, bawang merah stoknya mencapai 102 ribu ton sementara kebutuhan hanya 89 ribu ton. Daging ayam stoknya mencapai 256 ribu ton sedangkan kebutuhan 112 ribu ton, dan telur ayam stoknya 261 ribu ton namun kebutuhan 131 ribu ton.
Ke depannya, pemerintah akan terus melakukan operasi pasar secara besar-besaran bekerja sama dengan produsen. Dengan begitu, rantai pasok akan sedikit terpangkas karena dari produsen langsung ke toko tani yang bekerja sama dengan koperasi.
"Ini memang membutuhkan waktu, karena persoalan sudah bertahun-tahun. Tetapi beras, cabai, bawang merah, daging ayam sudah turun. Tapi sudah ada langkah positif di mana Bulog menjual daging Rp80 ribu per kg, kita juga dengan Mendag mengeluarkan rekomendasi impor 27 ribu ton. Juga dengan kerja sama pihak swasta, operasi pasar 1.000 ton dengan harga Rp75 ribu per kg," tandasnya.
Baca juga:
Fahri Hamzah: Harga pangan naik bukti tak becusnya menteri Jokowi
Jokowi heran harga kebutuhan pokok naik jelang puasa dan lebaran
PDIP desak Jokowi keluarkan Keppres tentang kebutuhan pokok
Ketua DPR: Beras impor itu murah karena rantai distribusinya pendek
Cek stok dan harga sembako, Pimpinan DPR blusukan ke gudang Bulog
Pemerintah diminta pangkas rantai distribusi pangan
Fahri Hamzah sebut operasi pasar bukan solusi turunkan harga pangan