Pertamina resmikan BOM Modular Dago
BOM adalah bengkel yang menyediakan pelayanan ganti oli, tune up, layanan penjualan suku cadang.
PT Pertamina Retail dan PT Pertamina Lubricants melakukan meresmikan Bright Oil Mart (BOM) Modular Dago yang berlokasi di SPBU Dago Bandung. BOM merupakan nama penggabungan dari bright atau nama brand yang dimiliki oleh PT Pertamina Retail dan Oil Mart adalah nama brand yang dimiliki oleh PT Pertamina Lubricants.
Direktur Utama PT Pertamina Retail, Toharso mengatakan, Pertamina Retail terus menerus melakukan terobosan untuk meningkatkan kepuasan pelanggan SPBU. "Ini juga menjadi upaya menjawab tantangan masa depan serta upaya perbaikan pelayanan SPBU secara terintegrasi, salah satunya dengan perbaikan layanan di BOM," ujar Toharso, Kamis (12/11).
Saat ini, kata dia, jumlahnya mencapai 32 outlet yang berlokasi diseluruh jaringan SPBU Coco di Sumatera, Jawa, dan Bali. Khusus untuk BOM yang berlokasi di SPBU Coco Dago adalah BOM Modular pembangunan yang dilakukan secara berkelanjutan.
"BOM adalah bengkel yang menyediakan pelayanan ganti oli, tune up, layanan penjualan suku cadang serta service, tambal ban tubeless, dan pelayanan pengisian angin nitrogen," papar dia.
Baca juga:
Pangeran Diponegoro dikenalkan lewat game
Ubah kesan kumuh, komunitas ini manfaatkan halte jadi taman bacaan
Sering banjir, Bandung belum punya badan penanggulangan bencana
Jatiwangi gelar gerakan 5000 musik keramik
Pasca insiden bus Bandros, Pemkot Bandung lakukan penataan kabel
-
Siapa yang dipanggil ke Timnas Indonesia dari Persib Bandung? Namun, hanya satu pemain dari tim tersebut yang mendapatkan panggilan dari Shin Tae-yong untuk memperkuat Timnas Indonesia. Pelatih Shin Tae-yong baru saja mengumumkan daftar 26 pemain yang akan berlaga melawan Arab Saudi pada tanggal 6 September dan Australia pada tanggal 11 September.
-
Apa yang diraih oleh Dirut Pertamina? Nicke menjadi salah satu dari dua wanita Indonesia paling berpengaruh yang masuk ke dalam daftar ini.
-
Kenapa Pertamina terus berupaya meningkatkan produksi Migas? “Kami berterima kasih atas dukungan DPR, karena ini merupakan komitmen kita bersama untuk memberikan suplai yang cukup bagi masyarakat hingga akhir tahun yang tinggal satu setengah bulan lagi,” pungkas Nicke.
-
Mengapa Pertamina melakukan kegiatan ini? Pertamina sebagai BUMN yang bergerak di bidang energi, tidak hanya terus berupaya menyediakan energi di seluruh wilayah negeri. Akan tetapi, juga memberikan kontribusi kepada masyarakat melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan dalam rangka mendukung capaian target Tujuan Pembangunan Berkelanjutan untuk menuju kemandirian masyarakat.
-
Kapan Indonesia merdeka? Hari ini, tepat 78 tahun yang lalu, Indonesia menyatakan diri sebagai sebuah negara merdeka.
-
Bagaimana Pertamina meningkatkan produksi migas di dalam negeri? Sepanjang tahun 2023, Pertamina melakukan berbagai inovasi bisnis dan meningkatkan produksi migas dalam negeri serta berkiprah ke luar negeri, sebagai upaya kami untuk menambah produksi migas bagi Indonesia, menumbuhkan ekosistem energi transisi serta mengembangkan partnership dengan berbagai mitra bisnis yang kredibel.