Presiden Jokowi Minta B50 Mulai Diterapkan di 2020
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar segera untuk mempercepat kurangi ketergantungan energi fossil dan impor minyak. Dia juga menilai penerapan kebijakan biodiesel 20 persen atau B20 sejak 2018 membawa hasil cukup signifikan.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar segera untuk mempercepat kurangi ketergantungan energi fossil dan impor minyak. Dia juga menilai penerapan kebijakan biodiesel 20 persen atau B20 sejak 2018 membawa hasil cukup signifikan.
"Kalkulasi nya adalah jika kita konsisten menerapkan produk B20 ini, kita bisa menghemat lebih USD 5,5 miliar per tahun, ini yang angka gede banget," kata Jokowi di Jakarta.
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Kapan Jokowi meresmikan pabrik minyak makan merah? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Pabrik Percontohan Minyak Makan Merah Pagar Merbau di Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Kamis (14/3).
-
Kenapa Jokowi membangun pabrik minyak makan merah? Untuk itu, Jokowi membangun pabrik minyak makan merah agar dapat memberikan nilai tambah untuk petani dalam negeri. "Kita bangun pabrik minyak makan merah ini yang pertama kali dan ini kita harapkan memberikan dapat memberi nilai tambah yang baik bagi petani sawit, utamanya yang sudah dalam bentuk koperasi," jelasnya.
-
Apa yang diupdate oleh Presiden Jokowi tentang Bantuan Pangan Bulog? Presiden Jokowi menyampaikan update data ini menyesuaikan kondisi terkini di lapangan sehingga keluarga yang berhak menerima mendapatkan bantuan ini secara merata. "Pemberian bantuan ini merupakan upaya pemerintah untuk memperkuat daya beli masyarakat. Itu dikarenakan sejumlah harga kebutuhan naik, terutama beras yang diakibatkan oleh menyusutnya produksi beras akibat bencana El Nino yang melanda seluruh dunia", kata Jokowi.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Bagaimana BYD Dolphin bisa menarik perhatian Presiden Joko Widodo? Dolphin Sendiri sempat menarik perhatian Presiden Joko Widodo saat IIMS 2024 lalu.
Dia menjelaskan penerapan B20 tersebut juga menciptakan permintaan domestik akan CPO sangat besar. Dan kata dia menimbulkan multiplier effect terhadap 17 petani perkebunan dan pekerja yang ada disektor kelapa sawit. Jokowi juga ingin agar B20 pada Januari nanti bisa pindah ke B30.
"Selanjutnya nanti di akhir 2020 sudah loncat lagi lagi ke B50. Karena tekanan terhadap kelapa sawit perlu diantisipasi dari dalam negeri," ungkap Jokowi.
Sehingga kata Jokowi, memiliki posisi tawar-menawar yang baik terhadap uni eropa. Dia juga melihat dan mendengar CPO saat ini bisa avtur. Sebab itu dia meminta agar mengurangi avtur.
"Mengurangi impor avtur kita sehingga defisit neraca perdagangan defisit neraca transaksi berjalan akan semakin baik," kata Jokowi.
Kemudian dia juga menekankan akan mengawasi langsung untuk melihat penggunaan B20 termasuk perpindahan ke B30. Dia menjelaskan akan mengawasi dengan cara menggunakan BPKB atau lembaga lain untuk memastikan hal tersebut berjalan.
Untuk itu, dia meminta semua harus bisa komitmen dan memiliki keinginan yang sama. Bahwa pasar domestik bisa mengatasi masalah yang ada. Kemudian dia juga meminta agar Pertamina untuk memanfaatkan CPO melalui co-processing untuk memproduksi.
"Kita harus sadar semuanya bahwa kita pada kondisi CPO (crude palm oil) kita tertekan oleh permintaan dunia," kata Jokowi.
Sementara Wakil Menteri Kementerian ESDM, Arcandra Tahar menjelaskan terkait program B30 menyebut pihaknya masih melakukan uji coba dan akan berakhir pada Oktober mendatang. "Tesnya masih berjalan hingga Oktober. Kita sedang evaluasi sambil berjalan," pungkasnnya.
Baca juga:
Arcandra Tahar: Program B20 Hemat Impor Solar USD 1,66 Miliar
Semester I-2019, Penyerapan Biodiesel Capai 3,29 Juta Ton
Pemerintah Yakin Menangkan Sengketa Bea Masuk Biodiesel Eropa
Eropa Kenakan Bea Masuk Tinggi Untuk Biodiesel RI, Pengusaha Kesulitan Ekspor
Mengupas Pengenaan Bea Masuk Biodiesel oleh Uni Eropa dan Strategi Pemerintah
Pemerintah Siapkan Pengacara Internasional Lawan Uni Eropa dalam Sengketa Biodiesel