Sofyan Djalil pastikan Jepang tak meradang lantaran kereta cepat
"Kenapa presiden mengirim saya kesana? Ya untuk meyakinkan bahwa kami tak ada masalah dengan Jepang."
Menteri PPN/Kepala Bappenas Sofyan Djalil menegaskan hubungan Indonesia dan Jepang tetap baik. Meskipun pemerintah telah menolak proposal kereta cepat Negeri Matahari Terbit tersebut.
"Siapa bilang kerja sama ekonomi Indonesia dengan Jepang ditinjau ulang? Nggak lah. Hubungan Indonesia dengan Jepang jauh lebih luas," katanya di Kantor, Jakarta, Selasa (6/10).
-
Apa saja merek mobil China yang sudah hadir di Indonesia? Setelah kehadiran Wuling, DFSK, Chery, dan BYD di Indonesia, banyak merek mobil China lainnya yang dikabarkan akan menyusul untuk memasuki pasar otomotif Tanah Air.
-
Bagaimana cara mobil merek China menarik konsumen Indonesia? Kedatangan merek-merek baru ini memberikan alternatif pilihan bagi konsumen Indonesia dengan menawarkan harga yang bersaing, fitur-fitur canggih, dan desain yang menarik.
-
Mengapa mobil merek China semakin banyak masuk ke Indonesia? Kedatangan merek-merek baru ini memberikan alternatif pilihan bagi konsumen Indonesia dengan menawarkan harga yang bersaing, fitur-fitur canggih, dan desain yang menarik.
-
Dimana merek mobil China lainnya akan masuk di Indonesia? Produsen mobil China kini memperluas pasarnya ke berbagai negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Setelah kehadiran Wuling, DFSK, Chery, dan BYD di Indonesia, banyak merek mobil China lainnya yang dikabarkan akan menyusul untuk memasuki pasar otomotif Tanah Air.
-
Apa saja yang dilakukan Kemenko Perekonomian untuk mewujudkan transportasi berkelanjutan di Indonesia? Pemerintah telah menetapkan pengembangan infrastruktur sebagai salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019, dengan pembentukan Proyek Strategis Nasional (PSN). Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia. Menko Airlangga juga menyampaikan bahwa Pemerintah telah membangun lebih dari 2.000 km jalan tol yang menghubungkan pusat-pusat komersial, industri, dan perumahan utama di tanah air, menciptakan value chain perdagangan yang lebih kuat. Dalam program PSN tersebut, Indonesia juga mengembangkan proyek transportasi perkotaan seperti MRT yang telah selesai pada tahun 2019 dan proyek LRT Jabodebek yang baru saja selesai.
-
Kapan uji coba Kereta Cepat Jakarta Bandung dimulai? Uji coba Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) akan dimulai besok, Jumat 15 September 2023 hingga 30 September 2023.
Dia mengungkapkan, Presiden Joko Widodo sudah mengutusnya ke Jepang untuk menjelaskan alasan penolakan pemerintah. Menurutnya, pemerintah ogah menggelontorkan jaminan dan pendanaan untuk proyek kereta cepat Jakarta-Bandung.
"Kenapa Presiden mengirim saya kesana? Ya untuk meyakinkan bahwa kami tak ada masalah dengan Jepang. Yang ada hanya perubahan model penggarapan proyek dari Government to Government (G to G) menjadi Business to Business (B to B). Karena anggaran pemerintah untuk infrastruktur dasar lainnya."
Atas dasar itu, pemerintah memutuskan untuk menerima proposal kereta cepat China. Ini lantaran Negeri Panda itu sanggup untuk tak merengek meminta jaminan pemerintah.
Bahkan, China Development Bank diperkirakan bakal mengucurkan pinjaman USD 5 miliar atau setara Rp 73,45 T untuk mendanai proyek tersebut. Tenor pinjaman selama 40 tahun. Terdiri dari masa tenggang atau grace period Sepluh tahun dan waktu pengembalian 30 tahun pengembalian.
Sekedar informasi, proyek kereta cepat Jakarta-Bandung bakal digarap oleh konsorsium BUMN, terdiri dari, PT Wijaya Karya, PT Jasa Marga, PT Kereta Api Indonesia, dan PTPN VIII. Sementara, konsorsium China dipimpin China Railway Construction Corp.
Baca juga:
Curhat Jepang soal China dan proyek kereta cepat Jakarta-Bandung
Indonesia pilih China garap proyek kereta cepat, Jepang marah-marah
Proyek kereta cepat, konsorsium BUMN diminta negosiasi dengan China
Rini Soemarno: Proyek kereta cepat dengan China masih tahap diskusi
Menteri Rini akui proyek kereta cepat mayoritas dibiayai Bank China