Usai ditinjau Jokowi, proyek mangkrak PLTGU Waai diserahkan ke PLN
Saat melakukan kunjungan kerja, Presiden Joko Widodo sempat meninjau proyek mangkrak Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTGU) Waai di Tulehu, Ambon. PLTGU Waai ini masuk ke dalam 34 proyek pembangkit mangkrak di era SBY. PLTGU ini telah diserahkan pemerintah ke PLN. Untuk itu, PLN siap menggarap proyek tersebut.
Saat melakukan kunjungan kerja, Presiden Joko Widodo sempat meninjau proyek mangkrak Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTGU) Waai di Tulehu, Ambon. PLTGU Waai ini masuk ke dalam 34 proyek pembangkit mangkrak di era Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Direktur Utama PT PLN (Persero) Sofyan Basir mengatakan PLTGU ini telah diserahkan pemerintah ke PLN. Untuk itu, PLN siap menggarap kembali proyek mangkrak tersebut.
-
Apa yang dibicarakan Prabowo dan Jokowi? Saat itu, mereka berdua membahas tentang masa depan bangsa demi mewujudkan Indonesia emas pada tahun 2045.
-
Bagaimana Presiden Jokowi mengenalkan Prabowo Subianto sebagai Presiden Terpilih? Menlu Retno mengatakan bahwa Presiden Jokowi dalam setiap kesempatan dan acara selalu mengenalkan Prabowo Subianto selaku calon presiden terpilih.
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Kapan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Apa yang dilakukan Aira Yudhoyono bersama kakeknya, Susilo Bambang Yudhoyono? Mereka menikmati waktu bersama dengan penuh keasyikan, saling memperhatikan berbagai hal di sekitar mereka!
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
"Sudah, itu sudah ada keputusan, sedang dikerjakan dan itu diambil alih oleh PLN," ujar Sofyan di Gedung Ditjen Ketenagalistrikan, Jakarta, Jumat (10/2).
Sementara itu, untuk proyek pembangkit mangkrak lainnya sudah terdeteksi dan berpotensi akan dilanjutkan. Sebab, proses hukum proyek tersebut sudah selesai.
"Sudah selesai secara hukum, secara finansial tinggal sedikit lagi. Mudah-mudahan dalam bulan ini semua keputusan untuk 34 itu. Memang sudah ada, sebagian besar sudah punya jadi keputusannya mau diapakan, mau dimatikan, mau dijalankan yang satu diganti oleh pembangkit lain, yang satu oleh jaringan transmisi. Itu sudah ada keputusannya," pungkasnya.
Baca juga:
Darmin sebut PLTU Tabalong penuhi kebutuhan listrik di Kalimantan
Konsorsium Adaro raih pembiayaan bangun PLTU 200 MW Rp 7,2 triliun
Menteri Jonan: Proyek 35.000 MW tidak bisa selesai di 2019
Kementerian ESDM diminta turun tangan selamatkan proyek PLTGU Jawa 1
Pengamat: Proyek listrik 35.000 MW bisa terealisasi di 2022
PLN disarankan tak batalkan tender PLTGU Jawa 1
Presiden Jokowi minta target proyek 35.000 MW dihitung ulang