Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Jenis Floral Toner untuk Kulit Wajah Ekstra Lembap

7 Jenis Floral Toner untuk Kulit Wajah Ekstra Lembap Nacific Real Flower Calendula Toner. ©Style Korean

Merdeka.com - Belakangan ini toner yang terbuat dari mahkota bunga semakin digemari, ya? Produk seperti ini sangat disukai karena menggunakan bahan alami dan mampu melembapkan kulit. Ada yang produksi perusahaan kosmetik luar negeri maupun lokal.

Jenis floral toner yang paling populer biasanya dibuat dari mahkota bunga mawar. Di Indonesia sendiri ada beberapa jenis toner mawar yang dipasarkan dengan label penyegar sari mawar.

Selain itu ada beberapa jenis toner lagi yang dibuat dari mahkota bunga. Misalnya toner calendula, chamomile, dan hibiscus. Masing-masing memiliki khasiat yang berbeda bagi kulit.

Berikut ini kami tampilkan beberapa jenis floral toner yang bisa didapatkan di pasaran Indonesia saat ini.

1. Toner Mawar

View this post on Instagram

A post shared by Naruko Indonesia Official (@narukoid)

Dilansir Holistic Health Herbalist, air sari mawar kaya akan vitamin C. Mahkota bunga yang satu ini juga memiliki sifat anti-inflamasi dan pH yang seimbang. Tak heran kalau para selebriti seperti Cara Delevingne, Miranda Kerr, Lily Aldridge, Halle Berry, Behati Prinsloo, dan Jennifer Aniston.

"Air mawar telah digunakan selama berabad-abad di Timur Tengah karena khasiat pengobatan dan meremajakannya," tutur ahli dermatologi Dr. Kally Papantoniou kepada situs gaya hidup Bustle.

Khasiat yang dimiliki air mawar antara lain sebagai berikut.

  • Merevitalisasi kulit
  • Meringkas pori-pori
  • Menenangkan kulit yang iritasi
  • Melembapkan kulit
  • Memiliki kandungan anti-mikroba alami
  • Mencegah kerusakan kulit
  • Memudarkan bekas luka
  • Lebih jauh, Dr. Papantoniou mengatakan kalau air mawar juga cocok untuk semua jenis kulit, termasuk yang kering, sensitif, dan berjerawat.

    Contoh Produk: Naruko Rose & Aqua-in Super Hydrating Lotion

    2. Toner Calendula

    Calendula officinalis atau disebut pot marigold juga cukup populer sebagai bahan toner. Mahkota bunga berwarna kuning atau oranye ini memiliki khasiat sebagai berikut:

  • Mencegah penuaan dini
  • Menyembuhkan iritasi dan luka
  • Mencegah jerawat
  • Melembapkan kulit kering
  • Mengatasi infeksi jamur
  • Menenangkan kulit dermatitis
  • Saat ini cukup banyak toner calendula yang tersedia di pasaran. Salah satu yang paling populer adalah Real Flower Calendula Toner dari Natural Pacific.

    Contoh Produk: Nacific Real Floral Toner Calendula

    3. Toner Chamomile

    Bunga chamomile yang biasa dimanfaatkan sebagai teh herbal memiliki khasiat kecantikan yang cukup lengkap, terutama karena kandungan azulene di dalamnya.

    Jika diolah menjadi toner, mahkota bunga chamomile akan memberikan manfaat sebagai berikut:

    1. Menyejukkan kulit
    2. Meredakan peradangan kulit
    3. Meningkatkan elastisitas kulit
    4. Mencegah jerawat
    5. Menghilangkan kekusaman

    Menemukan toner dari bahan chamomile di Indonesia memang tidak semudah toner mawar atau calendula. Bisa juga dibuat dengan menyeduh teh chamomile.

    Contoh Produk: Sensatia Botanicals Calming Chamomile Facial Toner

    4. Toner Bunga Gambir

    Sudah pernah dengar Mustika Ratu Penyegar Sekar Gambir, kan? Ini adalah toner lokal yang dibuat dari sari bunga gambir. Bunga gambir sendiri sebenarnya masih satu keluarga dengan melati. Biasanya juga dijadikan campuran untuk teh melati.

    Toner dari bunga gambir berkhasiat menyegarkan dan melembapkan kulit. Paling cocok untuk kulit normal hingga kering.

    Contoh Produk: Mustika Ratu Penyegar Sari Sekar Gambir

    5. Toner Himalayan Hibiscus

          View this post on Instagram

    A post shared by N’PURE (@npureofficial)

    Marigold memiliki khasiat yang hampir sama dengan chamomile. Berfungsi mendingkan, melembapkan, menyegarkan, dan menghilangkan kekusaman pada kulit. Toner dari bunga marigold juga cocok untuk kulit yang sensitif, iritasi, dan rawan berjerawat.

    Contoh Produk: N'Pure Marigold Anti Aging Face Toner

    7. Toner Lavender

    (mdk/tsr)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    15 Rekomendasi Mositurizer untuk Kulit Berminyak, Dijamin Bebas Kusam dan Antilengket
    15 Rekomendasi Mositurizer untuk Kulit Berminyak, Dijamin Bebas Kusam dan Antilengket

    Kulit berminyak sering kali dianggap tidak membutuhkan pelembap, padahal penting untuk menemukan pelembap yang tidak menambah minyak ekstra pada kulit.

    Baca Selengkapnya
    6 Exfoliating Toner di Bawah Rp100.000, Atasi Komedo, Pori Besar, dan Bekas Jerawat
    6 Exfoliating Toner di Bawah Rp100.000, Atasi Komedo, Pori Besar, dan Bekas Jerawat

    Exfoliating toner biasanya dilengkapi AHA, BHA, atau PHA yang berfungsi sebagai chemical peels.

    Baca Selengkapnya
    Mengatasi Kulit Kering, Pilih 10 Kandungan Skincare Terbaik
    Mengatasi Kulit Kering, Pilih 10 Kandungan Skincare Terbaik

    Memiliki kulit kering bisa menjadi masalah yang mengganggu penampilan. Keluhan seperti rasa kencang, gatal, berisik, hingga pecah-pecah dapat muncul.

    Baca Selengkapnya
    5 Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan, Bantu Cegah Iritasi Kulit
    5 Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan, Bantu Cegah Iritasi Kulit

    Bunga telang semakin populer dalam dunia kecantikan berkat berbagai manfaatnya yang luar biasa.

    Baca Selengkapnya
    Apakah Kulit Berminyak Perlu Memakai Pelembap? Berikut Cara Memilih Produk yang Tepat
    Apakah Kulit Berminyak Perlu Memakai Pelembap? Berikut Cara Memilih Produk yang Tepat

    Kulit berminyak membutuhkan pelembap yang tepat untuk mengatasinya. Berikut cara memilih produk yang tepat!

    Baca Selengkapnya
    Rekomendasi Produk Skincare untuk Malam Hari yang Cocok All Skin Type
    Rekomendasi Produk Skincare untuk Malam Hari yang Cocok All Skin Type

    Dengan memilih produk yang sesuai, kamu dapat memastikan bahwa kulit mendapatkan perawatan yang optimal dan hasil yang memuaskan.

    Baca Selengkapnya
    10 Pelembap untuk Mengatasi Kulit Berminyak, Ini Rekomendasi Terbaiknya
    10 Pelembap untuk Mengatasi Kulit Berminyak, Ini Rekomendasi Terbaiknya

    Kulit berminyak sering menjadi masalah utama. Simak rekomendasi pelembap berikut untuk mengatasinya!

    Baca Selengkapnya
    7 Tanaman Herbal Berkhasiat untuk Kulit Wajah, Bikin Awet Muda
    7 Tanaman Herbal Berkhasiat untuk Kulit Wajah, Bikin Awet Muda

    Tanaman herbal menyediakan solusi alami untuk perawatan kecantikan tanpa efek samping merugikan.

    Baca Selengkapnya
    6 Kandungan Skincare yang Baik untuk Kulit Sensitif, Ini Daftarnya
    6 Kandungan Skincare yang Baik untuk Kulit Sensitif, Ini Daftarnya

    Memiliki kulit sensitif butuh usaha ekstra untuk merawat dan menyembuhkannya.

    Baca Selengkapnya
    Jangan Salah Pilih! Ini 10 Rekomendasi Sabun Wajah Lokal dan Drugstore untuk Kulit Kering dengan Harga Ekonomis
    Jangan Salah Pilih! Ini 10 Rekomendasi Sabun Wajah Lokal dan Drugstore untuk Kulit Kering dengan Harga Ekonomis

    Bagi pemilik kulit kering, mencari produk yang tidak hanya membersihkan secara efektif tetapi juga menjaga kelembapan kulit menjadi prioritas utama.

    Baca Selengkapnya
    9 Pilihan Facial Wash yang Lembut Aman Untuk Kulit Sensitif
    9 Pilihan Facial Wash yang Lembut Aman Untuk Kulit Sensitif

    Facial wash adalah kunci untuk membersihkan kotoran dan debu yang menempel, mencegah kulit semakin kotor, dan potensial memperburuk kondisinya.

    Baca Selengkapnya
    15 Rekomendasi Moisturizer untuk Kulit Kering yang Bisa Bikin Kulit Lebih Lembab dan Glowing
    15 Rekomendasi Moisturizer untuk Kulit Kering yang Bisa Bikin Kulit Lebih Lembab dan Glowing

    Bagi kulit kering, pemilihan moisturizer yang tepat bisa menjadi kunci untuk menjaga kesehatan kulit dan mencegah masalah yang timbul.

    Baca Selengkapnya